Idap Bipolar, Jang Geun Suk Mulai Jalani Wamil pada 16 Juli

Jum'at, 06 Juli 2018 - 22:30 WIB
Idap Bipolar, Jang Geun...
Idap Bipolar, Jang Geun Suk Mulai Jalani Wamil pada 16 Juli
A A A
SEOUL - Aktor Jang Geun Suk dalam waktu dekat akan menjalankan wajib militer (wamil). Dalam sebuah keterangan, agensi manajemen sang aktor, Tree J Company, menyebutkan bahwa Geun Suk akan memulai dinas militer pada 16 Juli.

Namun, pada pelaksanaanya nanti, sang aktor akan menjalaninya dengan cara yang berbeda dengan orang lain. Hal itu seiring dengan gangguan bipolar yang diidapnya sejak beberapa tahun ke belakang.

"Jang Geun Suk diklasifikasikan tidak memenuhi syarat untuk tugas aktif di militer karena gangguan bipolar, seperti hasil pemeriksaan fisik oleh Administrasi Tenaga Kerja Militer. Sebagai gantinya, dia akan memulai layanan alternatif pada 16 Juli dan melayani selama 2 tahun sebagai pekerja layanan publik," demikian kata pihak manajemen, dilansir Koreaboo.

Geun Suk kali pertama didiagnosis mengalami gangguan bipolar pada 2011 di sebuah rumah sakit salah satu universitas. Setelah didiognosis bipolar, dia pun secara rutin melakukan pemeriksaan.

Pada masa awal diagonis, pihak manajemen enggan mengungkapkan rincian masalah kesehatan Geun Suk. Mereka beralasan hal itu sebagai masalah pribadi bintang.

“Rincian kondisi kesehatannya adalah masalah pribadi dan kami sangat berhati-hati untuk mengungkapkan informasi," kata mereka.

"Namun, kami sangat menyadari fakta bahwa Jang Geun Suk telah datang sejauh ini berkat dukungan para penggemarnya. Akibatnya, bahkan jika itu adalah masalah pribadi, kami percaya itu adalah hal yang tepat untuk mengambil tanggung jawab dan secara jelas mengungkapkan fakta kepada publik," lanjut pihak manajement.
(alv)
Berita Terkait
Potret ARMY Serbu BTS...
Potret ARMY Serbu BTS Monochrome di Gandaria City Mall
Antusiasme Ratusan WayZenNi...
Antusiasme Ratusan WayZenNi Sambut Kedatang Boyband K-Pop WayV
Lenin Tamayo, Gunakan...
Lenin Tamayo, Gunakan K-Pop Lestarikan Bahasa Khas Suku Inca
Syuting Tanpa Izin,...
Syuting Tanpa Izin, Dita Karang serta Member SNSD dan Apink Sudah Dibebaskan
Nikmatin Kopi Chuseyo...
Nikmatin Kopi Chuseyo Bareng Selebgram KPop Kim Darlings
Hadiah Termahal yang...
Hadiah Termahal yang didapat Idol Kpop dari Penggemarnya
Berita Terkini
Perjalanan Spiritual...
Perjalanan Spiritual Ruben Onsu, Dalami Islam 4 Tahun sebelum Ucap Syahadat
22 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi Eps 109-110: Masih Ada Cinta Antara Lingga dan Arini?
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 204: Firasat Buruk Elang dan Kondisi Noah yang Mengkhawatirkan
2 jam yang lalu
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Have a Nice Date Eps 1: Ketahuan Selingkuh, Natasha Putus dari Reno
3 jam yang lalu
Peluncuran OREO Space...
Peluncuran OREO Space Dunk, Biskuit Favorit Tembus Atmosfer
3 jam yang lalu
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Cidro Asmoro Eps 1: Tak Direstui Jadi Musisi, Daru Ndarboy Genk Pilih Minggat dari Rumah
4 jam yang lalu
Infografis
Mengapa Taiwan Khawatir...
Mengapa Taiwan Khawatir akan Diinvasi China pada 2027?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved