10 Idol K-Pop dengan Masa Wajib Militer Paling Lama, Super Junior 8 Tahun
Kamis, 30 Maret 2023 - 05:00 WIB
2. ZE:A
Foto/Soompi
Anggota pertama ZE:A yang mendaftar wajib militer adalah Minwoo. Dia mulai bertugas pada 15 September 2015, dan yang terakhir, Dongjun menyelesaikan pendaftarannya pada 11 Januari 2023. Jadi seluruh masa militer mereka berlangsung selama tujuh tahun, tiga bulan, dan 28 hari atau 2.676 hari.
3. MYNAME
Foto/Soompi
Insoo anggota pertama MYNAME yang mendaftar wajib militer pada 26 Oktober 2017, dan terakhir mereka menyelesaikan wajib militernya pada 21 Desember 2022. Jadi seluruh masa wajib militer mereka berlangsung selama lima tahun, satu bulan, dan 26 hari atau 1.883 hari.
4. B.I.G
Foto/Koreaboo
J-Hoon menjadi anggota pertama B.I.G yang mendaftar wajib militer pada 15 November 2018. Dikarenakan belum semua anggota grup ini menyelesaikan tugasnya, maka masa wajib militernya akan berlangsung selama empat tahun, empat bulan, dan 10 hari atau 1.591 hari.
5. SHINee
tulis komentar anda