6 Drama Korea Rating Tinggi dengan Karakter Utama Antihero

Kamis, 30 Maret 2023 - 11:13 WIB
Kembali dari Song Joong-ki, kali ini ia menjadi Kang Ma-roo, pria yang ditinggal menikah oleh pacarnya demi seorang pria kaya yang menjadi CEO. Padahal, ia sudah berkorban banyak untuk kekasihnya itu.

Ia lalu berubah menjadi playboy tanpa perasaan, dan berusaha membalas dendam pada orang-orang yang menyakitinya dengan cara mendekati anak dari suami sang mantan pacar. Drama Korea yang mencatat rating tertinggi sebesar 18,8% ini bisa ditonton di Viu dan Netflix.
(ita)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More