10 Artis Hollywood yang Dulu Hidup Miskin, Shania Twain Tinggal di Penampungan Tunawisma

Rabu, 03 Mei 2023 - 05:00 WIB
Beberapa artis Hollywood dulunya hidup miskin. Para artis ini pernah tinggal di penampungan tunawisma, berjuang untuk makan hingga tidak memiliki uang. Foto/Stars Insider
JAKARTA - Beberapa artis Hollywood dulunya hidup miskin . Para artis ini memiliki latar belakang berbeda lantaran pernah tinggal di penampungan tunawisma, berjuang untuk makan sehari-hari hingga tidak memiliki uang.

Deretan artis Hollywood ini juga dibesarkan oleh ibu tunggal dan menerima tindakan kekerasan dari orang tua. Hal dalam kemiskinan membuat mereka harus berjuang ekstra untuk bertahan hidup sebelum sukses seperti sekarang.

Setelah melewati serangkaian kesulitan tersebut, hidup mereka kini berubah dan jauh lebih baik. Berikut daftar artis Hollywood yang dulu hidup miskin dilansir dari Stars Insider, Rabu (3/5/2023).

Artis Hollywood yang Dulu Hidup Miskin







1. Selena Gomez



Foto/Stars Insider

Selena Gomez dibesarkan oleh seorang ibu tunggal. Ibunya berusia 16 tahun ketika dia melahirkannya, dan awal hidupnya tidak mudah secara finansial.

2. Jim Carrey

Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More