9 Tempat Wisata Indonesia yang Mirip Lokasi Syuting Drakor, Nomor 4 Serasa Nonton Itaewon Class

Kamis, 08 Juni 2023 - 11:01 WIB
Lalu apa yang membuat tempat wisata ini bisa dikatakan mirip Korea? Ternyata, di Lembah Harau terdapat dua bangunan yang penampilannya mirip dengan bangunan sekolah yang ada di Korea.

Sebenarnya bangunan itu adalah gudang. Selain itu, di tempat itu juga terdapat pohon kering yang menambah suasana seperti di Korea.

6.Jodipan (Malang)



Foto/honda community.com

Di Busan, Korea Selatan, terdapat sebuah perkampungan yang sangat terkenal. Tempat ini menjadi destinasi wisata yang selalu ramai dikunjungi wisatawan.Di sini terdapat mural-mural yang menarik dan rumah-rumahnya dicat warna-warni.

Di Malang juga ada tempat wisata yang mirip dengan desa budaya Gamcheon tersebut. Nama tempatnya adalah Jodipan. Penampakan rumah-rumah di Jodipan mirip dengan rumah-rumah yang berada di Gamcheon, penuh dengan berbagai warna.

7.Jatim Park 3 (Malang)



Foto/youtube
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More