10 Khasiat Buah Ciplukan untuk Kesehatan,Sembuhkan Penyakit Kuning hingga Rematik
Jum'at, 23 Juni 2023 - 13:43 WIB
Akan tetapi, pada beberapa kondisi, penyakit ini juga bisa menyerang orang dewasa. Kandungan antioksidan seperti halnya saponin, fisalin, flavonoid, dan juga polifenol pada ciplukan dipercaya bisa membantu mengatasi penyakit kuning ini.
5.Menurunkan Kolesterol
Foto/ist
Manfaat buah ciplukan yang lainnya yaitu bisa membantu menetralkan kadar kolesterol di dalam tubuh. Sehingga, cukup dengan mengonsumsi buah yang satu ini, kita sudah bisa menurunkan kadar kolesterol.
6.Menjaga Kesehatan Tulang
Foto/alodokter
Buah ciplukan ini tinggi akan vitamin K, vitamin larut lemak yang ada di dalam metabolisme tulang. Kemudian vitamin K merupakan komponen yang cukup penting dari tulang dan tulang rawan serta terlibat juga dalam tingkat perombakan tulang yang sehat.
tulis komentar anda