5 Cara Cepat Mengatasi Asam Urat, Nomor 4 Paling Penting dan Sederhana
Minggu, 25 Juni 2023 - 14:01 WIB
JAKARTA - Cara cepat mengatasi asam urat wajib diketahui, terutama bagi Anda yang memiliki keluhan gangguan kesehatan akibat pola hidup kurang sehat.
Diketahui, asam urat merupakan salah satu penyakit yang umum dirasakan oleh orang tua atau lanjut usia (lansia). Namun, untuk mengatasinya ada beragam cara, mulai dari minum obat sampai yang alami.
Kondisi umum asam urat ditandai dengan serangan rasa sakit tiba-tiba dan parah, seperti pembengkakan, kemerahan dan nyeri pada satu atau lebih persendian, dan itu paling sering di jempol kaki.
Lantas bagaimana cara cepat mengatasi asam urat tersebut? berikut ulasannya sebagaimana dirangkum dari berbagai sumber, Minggu (25/6/2023).
Contohnya, Ibuprofen adalah salah satu obat antinyeri bisa Anda gunakan. Selain itu, masih ada seperti allopurinol dan Colchicine, dll bisa didapatkan tanpa resep dokter.
Sebagaimana dilansir Verywell dari tinjauan studi tahun 2015 menemukan pada pria yang minum 4 hingga 5 cangkir kopi per hari memiliki 40% penurunan risiko asam urat.
Diketahui, asam urat merupakan salah satu penyakit yang umum dirasakan oleh orang tua atau lanjut usia (lansia). Namun, untuk mengatasinya ada beragam cara, mulai dari minum obat sampai yang alami.
Kondisi umum asam urat ditandai dengan serangan rasa sakit tiba-tiba dan parah, seperti pembengkakan, kemerahan dan nyeri pada satu atau lebih persendian, dan itu paling sering di jempol kaki.
Lantas bagaimana cara cepat mengatasi asam urat tersebut? berikut ulasannya sebagaimana dirangkum dari berbagai sumber, Minggu (25/6/2023).
5 Cara Cepat Mengatasi Asam Urat
1. Obat di Apotek
Obat antinyeri golongan NSAID jadi salah satu obat yang bisa digunakan untuk mengatasi nyeri sendi pada penderita asam urat.Contohnya, Ibuprofen adalah salah satu obat antinyeri bisa Anda gunakan. Selain itu, masih ada seperti allopurinol dan Colchicine, dll bisa didapatkan tanpa resep dokter.
2. Minum kopi
Bagi anda penderita asam urat, ternyata minum kopi dapat membantu menurunkan risikonya loh.Sebagaimana dilansir Verywell dari tinjauan studi tahun 2015 menemukan pada pria yang minum 4 hingga 5 cangkir kopi per hari memiliki 40% penurunan risiko asam urat.
tulis komentar anda