Jinhwan iKON Umumkan Wajib Militer pada 20 Juli 2023

Jum'at, 07 Juli 2023 - 11:08 WIB
Kepada penggemar, dia pun berjanji akan menjalankan wajib militernya dengan baik dan comeback dalam keadaan sehat. Jinhwan kemudian mengakhiri pesan itu dengan ungkapan cintanya untuk para penggemar.

"Saya akan dengan rajin memenuhi tugas saya dan kembali dengan cepat. Jadi mari kita temukan kekuatan sambil memikirkan satu sama lain, dan harap baik-baik saja," jelas Jinhwan.



"Terima kasih karena selalu mendukungku di sisiku, dan aku mencintaimu!" tandasnya.
(dra)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More