Sandiaga Ungkap Hotel di Mandalika Terisi Penuh, Siap Gelar MotoGP 2023

Senin, 09 Oktober 2023 - 21:52 WIB


Jika tahun sebelumnya, tarif batas atas yang diusulkan mencapai empat kali lipat. Kali ini, homestay yang ada di sekitar kawasan Mandalika harus menerapkan tarif batas atas sebanyak tiga kali lipat saja.

“Batas atasnya diusulkan tiga kali lipat, dan sedang kita koordinasikan dengan Pemerintah Daerah, Pemerintah Provinsi, dan Pemerintah Kabupaten. Dan tahun lalu itu melonjaknya sampai empat kali lipat,” ungkapnya.

“Dan untuk kaya homestay gitu bisa naik sampai hampir mencapai Rp700 ribu - Rp800 ribu. Kita imbau karena sekarang persiapannya jauh lebih panjang, ini tidak terlalu meningkat, tapi batasannya tuh tiga kali lipat. Jadi yang biasanya Rp200 ribu, itu mungkin jadi Rp600 ribu - Rp700 ribu,” pungkasnya.
(dra)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More