Kondisi Aurel Hermansyah usai Lahirkan Anak Kedua, Masih Pusing dan Mual
Sabtu, 11 November 2023 - 10:47 WIB
Atta menyebut Aurel masih dalam kondisi pusing dan mual. Tak lupa Atta juga mengucapkan banyak terima kasih atas doa-doa baik yang dari keluarga dan rekan-rekannya.
"Kondisi mama harus banyak istirahat karna masih pusing dan mual. Terima kasih doa yang tak berhenti buat keluarga kami," pungkas Atta Halilintar.
(tsa)
Lihat Juga :
tulis komentar anda