5 Tips Menonton Konser Coldplay di Musim Hujan, Pastikan Fisik Prima!

Senin, 13 November 2023 - 11:09 WIB
Ada sejumlah tips menonton konser Coldplay di musim hujan agar nyaman dan lancar. Foto/Instagram @coldplay
JAKARTA - Ada sejumlah tips menonton konser Coldplay di musim hujan yang perlu diperhatikan. Salah satunya adalah memastikan kondisi fisik dalam keadaan sehat dan prima.

Coldplay bakal menggelar konser di Jakarta pada 15 November 2023 mendatang. Bagi Anda yang sudah memiliki tiket dan berencana datang, ada beberapa tips agar bisa menonton konser dengan lancar. Berikut di antaranya.

Tips Nonton Konser Coldplay di Musim Hujan





1. Cek Perkiraan Cuaca



Cek perkiraan cuaca menjadi hal penting sebelum berangkat menuju lokasi konser, terlebih ketika masuk musim hujan. Tips ini perlu menjadi perhatian, mengingat hujan bisa datang sewaktu-waktu tanpa diundang.



Tak perlu khawatir, Anda bisa memeriksa perkiraan cuaca melalui sejumlah aplikasi di ponsel. Meski kemungkinan tidak sepenuhnya akurat, namun setidaknya perkiraan tersebut bisa menjadi gambaran nantinya.

2. Persiapkan Jas Hujan Ponco



Saat menonton konser di musim hujan, Anda lebih disarankan untuk membawa ponco. Hal ini karena bentuk dan penggunaannya yang lebih praktis dibandingkan dengan payung.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More