Glow to School Gaungkan Pentingnya Perlindungan Kulit dari Bahaya Sinar Ultraviolet sejak Dini

Selasa, 20 Februari 2024 - 00:30 WIB
Rangkaian Glow to School dimulai pada awal Februari di area Jawa Timur. Selain memberikan informasi tentang bahaya sinar UV dan pentingnya perlindungan kulit sejak usia remaja, dokter MS GLOW Aesthetic Clinic juga menjelaskan secara detail tentang penggunaan sunscreen yang benar.

Sunscreen dapat melindungi kulit termasuk mencegah kerusakan seperti penuaan dini, munculnya bintik cokelat hingga peningkatan risiko kanker kulit. Selain itu, sunscreen juga bisa menjaga kelembaban dan mencegah kulit kering.

Beberapa faktor hendaknya diperhatikan seperti kandungan sun protection factor (SPF) dalam produk sunscreen. SPF lazim tercantum di label kemasan, di mana biasanya SPF 15 hanya bisa menahan 93 persen radiasi sinar UVB selama 2,5 jam di luar ruangan. Sedangkan SPF 30 mampu menahan 97 persen radiasi dengan tingkat ketahanan mencapai lima jam.

Sementara SPF 50 mampu menahan sinar UV hingga delapan jam.
(tsa)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More