4 Sumber Kekayaan Mahalini, Jebolan Indonesian Idol yang Dipersunting Rizky Febian

Sabtu, 11 Mei 2024 - 21:03 WIB

2. YouTube

Mahalini memiliki sebuah kanal YouTube. Saat ini, kanal tersebut sudah memiliki 737 ribu subscriber.

Tak melulu soal musik, kanal YouTube tersebut juga menyajikan konten-konten lain yang tak kalah menarik. Seperti vlog, challenge, tutorial masak, dan lain-lain.



3. Endorsement

Endorsement biasanya digunakan oleh sebuah perusahaan tertentu untuk mempromosikan produk atau merek mereka. Dalam hal ini, mereka sering kali menggandeng selebritas atau artis terkenal dalam iklan atau promosi produk.

Mahalini pun sering menerima tawaran endorsement. Terlebih, ia cukup aktif di media sosial seperti Instagram yang kini memiliki 5,2 juta pengikut.

4. Platform Music Streaming

Berhubungan dengan karya-karyanya di dunia tarik suara, Mahalini juga cukup sukses di platform streaming musik seperti Spotify. Sebagaimana diketahui, lagu-lagu Mahalini kerap berhasil mencapai angka streams yang fantastis.

Beberapa di antaranya seperti lagu Sial dengan 264 juta streams, lalu Sisa Rasa dengan 234 juta streams hingga Melawan Restu dengan 178 juta streams.

Demikianlah ulasan mengenai sumber kekayaan Mahalini, jebolan Indonesian Idol yang resmi menikah dengan Rizky Febian.
(tsa)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More