Capek Punya Bibir Kering? Berikut Cara Mengatasinya!

Senin, 08 Juli 2024 - 17:55 WIB
Mengeksfoliasi bibir membantu mengangkat sel kulit mati yang dapat membuat bibir terlihat kusam dan pecah-pecah. Gunakan lip scrub atau buat scrub sendiri dengan mencampurkan gula dengan sedikit madu. Aplikasikan lip scrub dengan lembut pada bibir kemudian bilas dengan air hangat dan aplikasikan lip balm.

4. Konsumsi Makanan Sehat

Nutrisi juga berperan penting dalam kesehatan kulit dan juga bibir . Pastikan kalian mendapatkan vitamin yang cukup dan mineral. Makanan yang kaya Vitamin C, Vitamin E, dan Omega-3 seperti buah-buahan, sayuran hijau dan ikan dapat membantu bibir tetap terjaga kesehatannya.

Bibir kering dapat diatas dengan perubahan dalam rutinitas harian dan juga memilih produk bibir yang tepat. Dengan Soulyu Intense Stay Lip Stain , kalian akan mendapatkan tampilan bibir cantik, plumpy, dan sehat. Ingin mendapatkan produk Soulyu ? Yuk cek produk-produknya di e-commerce kesayangan kalian dan nikmati juga promo-promonya!

(dra)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More