10 Rekomendasi Wisata di Palembang, Nomor 9 Pemakaman Raja dan Bangsawan

Rabu, 25 September 2024 - 06:00 WIB
Rekomendasi tempat wisata di Palembang, tak hanya terkenal kuliner pempek saja, juga berbagai destinasi menarik. Foto/ Instagram
JAKARTA - Rekomendasi tempat wisata di Palembang, Sumatra Selatan tidak hanya terkenal dengan kuliner khasnya saja seperti pempek, juga menyimpan berbagai destinasi wisata menarik yang kaya sejarah, budaya hingga keindahan alam.

Penasaran dengan destinasi wisata di Palembang? Nah, dikutip dari berbagai sumber, berikut rekomendasi tempat wisata di Palembang yang wajib Anda kunjungi.



Rekomendasi Wisata di Palembang

1. Jembatan Ampera



Jembatan Ampera adalah ikon utama Kota Palembang yang membentang di atas Sungai Musi. Jembatan ini menghubungkan bagian utara dan selatan Palembang. Selain menjadi salah satu landmark kota, pengunjung dapat menikmati pemandangan indah saat senja atau malam hari dengan lampu-lampu yang menyala di sekitar jembatan.

Alamat: Jl. KH Wahid Hasyim No.1053, 5 Ulu Kecamatan Seberang Ulu I, Palembang 30153 Indonesia



2. Benteng Kuto Besak

Benteng Kuto Besak adalah bangunan bersejarah yang dulunya merupakan pusat kesultanan Palembang. Terletak di tepi Sungai Musi, pengunjung dapat menikmati keindahan sungai sembari merasakan suasana sejarah yang kental di tempat ini.
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More