10 Tempat Wisata di Indonesia yang Terkenal Akan Mistis dan Mitosnya

Jum'at, 20 September 2024 - 22:05 WIB
loading...
10 Tempat Wisata di...
Beberapa tempat wisata di Indonesia terkenal akan kisah mistis dan mitosnya. Salah satunya Lawang Sewu. Foto/iStock
A A A
JAKARTA - Beberapa tempat wisata di Indonesia terkenal akan kisah mistis dan mitosnya. Tempat wisata ini dipercaya oleh masyarakat setempat masih menyimpan banyak kisah horor dan misteri.

Sejarah dan peristiwa kelam yang melatarbelakangi seakan membuat destinasiwisata tertentu menjadi menyeramkan, seperti kisah tempat eksekusi mati hingga pembantaian massal.

Dibalut kisah mistis dan mitos, tempat wisata ini menjadi semakin menarik untuk dikunjungi. Selain dijadikan destinasi liburan, Anda juga bisa belajar tentang sejarah kelam yang terdapat pada tempat wisata tersebut.

Lantas, tempat wisata apa saja di Indonesia yang terkenal akan kisah mistis dan mitosnya? Berikut ulasannya, yang dirangkum dari berbagai sumber, Jumat (20/9/2024).



Tempat Wisata di Indonesia yang Terkenal Akan Mistis dan Mitosnya

1. Pulau Nusa Kambangan

10 Tempat Wisata di Indonesia yang Terkenal Akan Mistis dan Mitosnya

Shutterstock

Pulau Nusa Kambangan terkenal sebagai tempat pengasingan bagi narapidana berbahaya sekaligus tempat eksekusi mati. Pulau ini memiliki tujuh penjara besar, di antaranya Batu, Karanganyar, dan Pasir Putih.

Pulau Nusa Kambangan dijaga ketat dan memiliki kesan mistis yang kuat ketika Anda mengunjunginya. Tak jarang masyarakat mempercayai dan mendengar suara misterius di pulau ini. Sosok tak kasat mata yang dipercayai oleh masyarakat sekitar bernama Mbah Sukur yang dikenal sebagai hantu tanpa kepala. Mbah Sukur konon dulunya merupakan seorang narapidana yang dieksekusi mati.

Meski tempat ini menyeramkan, tetapi tidak sedikit wisatawan dari berbagai daerah yang berkunjung hanya untuk merasakan suasana mistis Pulau Nusakambangan.

Lokasi: Cilacap, Jawa Tengah.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1320 seconds (0.1#10.140)