16 Artis Indonesia Maju Pilkada 2024, Ini Daftarnya

Rabu, 27 November 2024 - 11:00 WIB
Rano Karno maju sebagai calon Wakil Gubernur DKI Jakarta mendampingi Pramono Anung sebagai calon Gubernur DKI Jakarta. Aktor yang dikenal sebagai perannya si Deol itu diusung oleh PDIP dan Hanura. Ia pun yakin Pilkada kali ini akan berlangsung satu putaran.

"Alhamdulillah hari ini saya sekeluarga sudah nyoblos. Bismillah 1 puteran. Amin," tulis Rano dikutip dari akun Instagram pribadinya.

2. Krisdayanti



Foto/Instagram Krisdayanti

Krisdayanti kali ini maju sebagai calon Wali Kota Batu, Jawa Timur. Ia didampingi Kresna Dewanata Phrosakh sebagai calon Wakil Wali Kota Batu. Kota Batu sendiri merupakan kampung halaman dari ibunda Aurel Hermansyah tersebut.

3. Ronal Surapradja



Foto/Instagram Ronal Surapradja

Setelah gagal menjadi caleg DPR RI terpilih dari Dapil Jawa Barat XI dari PDIP, presenter Ronal Surapradja maju menjadi calon Wakil Gubernur Jawa Barat. Ia berpasangan dengan Jeje Wiradinata sebagai calon Gubernur Jawa Barat.

4. Gita KDI



Foto/Instagram Gita KDI
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More