Yuk! Membuat Masker Wajah dari Bahan yang Ada di Rumah

Minggu, 15 November 2020 - 18:40 WIB
Masker wajah bisa dibuat dari bahan yang ada di rumah. Foto/IST
JAKARTA - Di rumah saja sebenarnya baik untuk kesehatan kulit. Kulit tidak harus berhadapan dengan sinar matahari yang garang seperti akhir-akhir ini. Anda juga bisa melakukan perawatan tubuh khususnya wajah di rumah. Modalnya hanya dengan memanfaatkan bahan-bahan yang bisa ditemukan di sekitar Anda. Selamat mencoba.

Masker pisang

Buah ini kaya akan vitamin A untuk menghilangkan noda hitam, vitamin B untuk mencegah kulit kering, dan vitamin E untuk mengurangi kerut di wajah. Potasiumnya berguna untuk melembabkan dan hidrasi wajah.



Cara membuat: haluskan pisang mata lalu aplikasikan ke wajah secara merata. Diamkan 10-20 menit lalu bilas dengan air dingin. Bisa juga menambahkan madu dan yogurt.



Masker cuka apel

Cuka apel bisa digunakan untuk toner. Setelah mencuci bersih wajah, campur 1 sendok makan cuka apel dengan 2 cup air untuk membersihkan wajah.

Cara membuat:Campur ¼ cup cuka apel dengan ¼ cup air. Aplikasikan ke wajah dan biarkan hingga kering.

Masker susu
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More