Insiden Pesawat Terbakar dan Serpihannya Jatuh Menimpa Mobil, Kok Bisa?

Jum'at, 26 Februari 2021 - 15:30 WIB
Kapten Vincent Raditya menyoroti insiden pesawat maskapai asal Amerika yang terbang dari Denver ke Honolulu yang mengalami kerusakan di udara. Foto/MNC Media.
JAKARTA - Kapten Vincent Raditya menyoroti insiden pesawat maskapai asal Amerika yang terbang dari Denver ke Honolulu yang mengalami kerusakan di udara.

Tak lama berselang terjadi lagi pesawat cargo Boeing 747 yang mengalami kerusakan di udara. Kedua kejadian itu mengakibatkan jatuhnya bagian pesawat ke darat. Insiden ini cukup menghebohkan dunia penerbangan dan masyarakat umum.




Kecelakaan ini sedikit tidak biasa karena serpihan pesawat yang jatuh sampai menancap di bagian atas mobil milik orang lain. Kira-kira apa yang terjadi sebelum kecelakaan tersebut?



Sebagai pilot dan juga content creator edukasi bidang aviasi, Kapten Vincent Raditya mencoba menganalisa kejadian tersebut melalui komunikasi antara pilot dan air traffic control (ATC). Apa hasil analisanya?




Tonton video terbarunya Kapten Vincent Raditya di YouTube channel Vincent Raditya sekarang!
(tdy)
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More