Dokter Sebut Mandi saat Cacar Air Diperbolehkan, Ini Syaratnya

Jum'at, 09 April 2021 - 08:00 WIB
Trik ini sangat menguntungkan buat Anda yang mandi menggunakan shower, bukan gayung. Sekalipun pakai gayung, usahakan jangan langsung diguyur, tetapi perlahan banjur air ke badan secara lembut.

"Kalau pakai shower, biarkan airnya mengalir ke tubuh, jangan disentralkan ke lukanya juga," ujarnya.



3. Jangan panik kalau lentingnya pecah

Benjolan berisi air yang sangat dikhawatirkan pecah menurut dr Anthony bakal pecah saat mandi. Meski begitu jangan panik. Biarkan lentingnya pecah tapi kemudian biarkan air mengaliri air yang keluar dari benjolan tersebut.

Saat mengeringkan kulit, diusahakan untuk mengoles krim khusus yang diberikan dokter kulit Anda supaya cairan dari lesi yang pecah tidak menginfeksi luka di kulit sekitarnya.

4. Pakai sabun khusus

Dokter Anthony menerangkan bahwa pasien cacar yang berobat ke dia akan selalu direkomendasikan penggunaan sabun khusus dengan pH tertentu yang bersifat tidak membuat perih saat digunakan.

"Ini pentingnya berobat ke dokter yang benar supaya penanganan kondisi masalah diatasi dengan komprehensif. Bukan hanya soal obat yang dipakai, tetapi kami juga rekomendasikan sampai ke hal-hal seperti ini," kata dia.

5. Pakai salep oles
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More