5 Makanan Khas Hari Kemerdekaan Indonesia, Enak-enak Banget

Rabu, 11 Agustus 2021 - 21:31 WIB
3. Klepon merah putih

Klepon menjadi sebuah jajanan yang banyak dijumpai di pasar dengan miliki ragam variasi, yang mana umumnya klepon banyak dijumpai bwarna hijau. Namun yang uniknya, menjelang Hari Kemerdekaan, makanan khas daerah Jawa Tengah itu muncul dengan versi warna merah putih.



4. Telok abang

Telok abang merupakan makanan khas Hari Kemerdekaan yang berasal dari daerah Sumatera khususnya Palembang. Yang menjadi keunikan dari makanan ini adalah warna merahnya yang mendominasi telur. Diketahui bisa menjadi warna merah lantaran telur direbus oleh pewarna makanan.

5. Bubur merah putih

Terakhir ada bubur merah putih atau bisa juga disebut dengan jenang sengkolo. Makanan ini diketahui menjadi makanan khas Hari Kemerdekaan yang miliki makna sebagai ungkapan doa dan penyerahan diri kepada Tuhan untuk memohon keselamatan dan keberhakan.
(dra)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More