Squid Game Tayang Perdana, Ini 5 Alasan Wajib Nonton!
Sabtu, 18 September 2021 - 19:25 WIB
Tujuan kreatif sutradara Hwang Dong-hyuk adalah untuk menunjukkan sebuah ironi, di mana niat baik kapitalisme yang ingin membantu mensejahterakan hidup seseorang sebenarnya bisa menciptakan sebuah persaingan yang brutal dan mencelakai manusia. Ada banyak simbolisme dan makna mendalam yang tersembunyi di drama ini.
5. Para Karakter dari Berbagai Latar Belakang
Squid Game menggandeng banyak pemain berbakat untuk para karakternya yang beragam. Setiap peserta memiliki masalah hidupnya masing-masing yang akhirnya menuntun mereka ke dalam permainan yang berbahaya ini. Mulai dari utang judi yang menumpuk hingga tuntutan untuk menafkahi keluarga, seluruh karakter memiliki latar belakang yang berbeda-beda.
Kebanyakan dari mereka pun mengalami perang batin begitu tahu bahwa saingan mereka harus mati agar dapat memenangkan permainan. Cerita masing-masing karakter akan menjadi salah satu hal yang membuat Anda semakin suka dengan drama ini.
Baca Juga
5. Para Karakter dari Berbagai Latar Belakang
Squid Game menggandeng banyak pemain berbakat untuk para karakternya yang beragam. Setiap peserta memiliki masalah hidupnya masing-masing yang akhirnya menuntun mereka ke dalam permainan yang berbahaya ini. Mulai dari utang judi yang menumpuk hingga tuntutan untuk menafkahi keluarga, seluruh karakter memiliki latar belakang yang berbeda-beda.
Kebanyakan dari mereka pun mengalami perang batin begitu tahu bahwa saingan mereka harus mati agar dapat memenangkan permainan. Cerita masing-masing karakter akan menjadi salah satu hal yang membuat Anda semakin suka dengan drama ini.
(dra)
Lihat Juga :
tulis komentar anda