Ini Alasan Charly VHT Bersedia Berkolaborasi dengan DJ Neverrtale

Selasa, 21 Desember 2021 - 13:19 WIB
"Aku pengin juga membuat Melayu itu keren, sehingga dikemas mengikuti perkembangan musik EDM. Ini menjadi tantangan baru buat aku. Bagaimanapun basic aku sebagai entertainer, ini kan harus selalu berpikir update, dan berpikir bagaimana bisa memberi warna yang baik," bebernya.

Semenara itu, Neverrtale, yang mengawali karier sejak 2018, menelurkan single perdananya berjudul Bintang Kecewa. Sebelum berkolaborasi dengan Charly, Neverrtale eksis di dunia YouTube. Mereka banyak mengaransemen musik modern untuk meng-cover sejumlah lagu-lagu populer.



"Semoga kolaborasi Neverrtale dan Charly VHT menjadi kolaborasi perdana kami yang disukai seluruh lapisan masyarakat di manapun berada, sukses dan booming," harap personel Neverrtale.
(nug)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More