5 Koleksi High Heels Amanda Manopo yang Sering Dipakai di Sinetron, Harga Termurah Rp11,9 Juta

Rabu, 12 Januari 2022 - 08:18 WIB
Akting Amanda Manopo sebagai Andin di sinetron Ikatan Cinta sukses menarik perhatian banyak penonton televisi. Termasuk sepatu high heels-nya. Foto-Foto/IG @fashionamandamanopo
JAKARTA - Akting Amanda Manopo sebagai Andin di sinetron Ikatan Cinta sukses menarik perhatian banyak penonton televisi. Termasuk sepatu high heels -nya yang sering dipakai sang artis dalam serial drama tersebut.

Penampilan Amanda di sinetron benar-benar terlihat mewah. Apalagi perannya adalah istri seorang konglomerat. Jadi, memakai item fesyen nan mahal sepertinya memang cocok untuk Amanda.



Dikutip dari akun Instagram @fashionamandamanopo, Rabu (12/1/2022), berikut koleksi heels milik Amanda Manopo. Harganya mencapai belasan juta rupiah per pasang.



1. Chunky Heels



Heels hitam model chunky milik Amanda ini adalah koleksi keluaran brand kenamaan Gucci. Namanya Marmont Logo - Embellished Leather Platform Sandals, yang dibanderol dengan harga 615 poundsterling atau setara dengan Rp11,9 juta.

2. Kitten Heels

Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More