Profil Livy Renata, Sosok Crazy Rizh yang Pernah Kerja Paruh Waktu di Kafe
Sabtu, 19 Februari 2022 - 23:19 WIB
JAKARTA - Beberapa waktu belakangan ini, nama Livy Renata menjadi pembicaraan hangat publik. Sosok gamer dan selebgram ini mencuri perhatian karena dinilai sangat polos dan lucu saat menjawab pertanyaan di berbagai podcast YouTube.
Salah satu momen yang membuatnya menjadi sorotan adalah soal pengakuan uang jajannya saat masih bersekolah di Bina Bangsa International School. Dia mengaku mengantongi uang saku hingga Rp8,5 juta per bulan.
Uang jajan itu biasa digunakan untuk membeli jajanan ikan salmon di sekolah. Wawancara itu kemudian viral di media sosial dan membuatnya dicap sebagai ' crazy rich ' oleh netizen.
Bahkan, kini nama Livy turut bertengger di jajaran trending topic Twitter Indonesia. Lantas, siapakah Livy Renata? Dirangkum dari berbagai sumber, Sabtu (19/2/2022), ini dia sosok gadis yang bulan depan genap berusia 20 tahun.
Memiliki nama lengkap Livia Renata, Livy lahir di Jakarta pada 26 Maret 2002. Sebagai keturunan Taiwan dari nenek, Livy juga memiliki nama China yakni Yang Lifei. Dia mengaku, menggunakan nama Livy lantaran nama aslinya sudah dipakai oleh akun lain, dan menurutnya, terdengar lebih menarik.
Meski dikenal sebagai Crazy Rich, namun identitas orang tua Livy belum juga diketahui publik hingga saat ini.
Livy menempuh pendidikan internasional sedarisejak kecil. Dia mengklaim, menguasai empat bahasa, yakni Mandarin, Indonesia, Inggris, dan Jepang.
Untuk bahasa terakhir, dia mengaku, belajar bahasa Jepang agar bisa berkomunikasi dengan keluarganya yang tinggal di Negeri Matahari Terbit tersebut.
Salah satu momen yang membuatnya menjadi sorotan adalah soal pengakuan uang jajannya saat masih bersekolah di Bina Bangsa International School. Dia mengaku mengantongi uang saku hingga Rp8,5 juta per bulan.
Uang jajan itu biasa digunakan untuk membeli jajanan ikan salmon di sekolah. Wawancara itu kemudian viral di media sosial dan membuatnya dicap sebagai ' crazy rich ' oleh netizen.
Baca Juga
Bahkan, kini nama Livy turut bertengger di jajaran trending topic Twitter Indonesia. Lantas, siapakah Livy Renata? Dirangkum dari berbagai sumber, Sabtu (19/2/2022), ini dia sosok gadis yang bulan depan genap berusia 20 tahun.
Memiliki nama lengkap Livia Renata, Livy lahir di Jakarta pada 26 Maret 2002. Sebagai keturunan Taiwan dari nenek, Livy juga memiliki nama China yakni Yang Lifei. Dia mengaku, menggunakan nama Livy lantaran nama aslinya sudah dipakai oleh akun lain, dan menurutnya, terdengar lebih menarik.
Meski dikenal sebagai Crazy Rich, namun identitas orang tua Livy belum juga diketahui publik hingga saat ini.
Livy menempuh pendidikan internasional sedarisejak kecil. Dia mengklaim, menguasai empat bahasa, yakni Mandarin, Indonesia, Inggris, dan Jepang.
Untuk bahasa terakhir, dia mengaku, belajar bahasa Jepang agar bisa berkomunikasi dengan keluarganya yang tinggal di Negeri Matahari Terbit tersebut.
Lihat Juga :
tulis komentar anda