Melalui Sereena, Kayla Azzahrah Hadirkan Beragam Koleksi Busana Formal

Kamis, 25 Agustus 2022 - 02:32 WIB
Banyak melakukan aktivitas di rumah saja, termasuk kuliah selama pandemi Covid-19, Kayla Azzahrah pun menghasilkan banyak karya busana. / Foto: ist
JAKARTA - Pandemi Covid-19 tidak menghalangi Kayla Azzahrah untuk berkarya. Banyak melakukan aktivitas di rumah saja, termasuk kuliah, gadis 19 tahun itu pun menghasilkan karya fashion .

Kayla melalui hari-harinya dengan mencari dan mengulik bahan, lalu mencari model baju yang pas. Proses yang berlangsung selama setahun terakhir itu pun berbuah manis.

Kayla akhirnya meluncurkan brand fashion baru, Sereena.id di kawasan Ampera, Jakarta Selatan, beberapa hari lalu.





"Ini berasal dari bahasa Italia, artinya bahan atau pun kain yang berkaitan dengan keterampilan. Aku ubah dikit biar lebih tren aja, dan

Sementara itu, Kayla menyadari jika Sereena merupakan produk baru di industri fashion Tanah Air, tapi dia sangat yakin bahwa Sereena akan memiliki tempat tersendiri di hati pecinta fashion.
(nug)
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More