Cumi Masak Kari yang Bikin Buka Puasa Makin Berselera!

Selasa, 28 April 2020 - 07:03 WIB
½ sdt garam

¼ sdt jintan

Cara membuat:

Lumuri cumi dengan air jeruk nipis dan garam hingga rata. Diamkan hingga meresap (15 menit). Panaskan minyak, tumis bumbu halus dan daun kari hingga harum.

Tambahkan santan dan air, aduk rata, masak hingga mendidih. Kecilkan api, teruskan memasak hingga kuah menyusut sedikit. Masukkan cumi, aduk rata. Masak hingga cumi matang. Angkat, sajikan segera.
(tdy)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More