5 Idol K-Pop Termuda dengan Usia 13-14 Tahun, Kelahiran 2008-2009

Kamis, 09 Februari 2023 - 16:03 WIB
loading...
5 Idol K-Pop Termuda...
Idol K-pop termuda saat ini dalam industri salah satunya adalah Hyein NewJeans. Foto/ADOR
A A A
JAKARTA - Saat ini, usia debut idol K-pop semakin lama semakin muda, dari yang awalnya 15-16 tahun, kini menjadi 13-14 tahun.

Dengan semakin populernya grup K-pop, terutama girl group, agensi pun kini mencari bibit-bibit yang jauh lebih muda dari era terdahulu. Ini dengan harapan agar usia grup pun jadi lebih panjang.

Berikut ini lima idol K-pop termuda yang berusia tak lebih dari 15 tahun.

1. Boeun CLASS:y

5 Idol K-Pop Termuda dengan Usia 13-14 Tahun, Kelahiran 2008-2009

Foto: M25

Boeun adalah vokalis utama girl group CLASS:y yang lahir pada 11 Februari 2008, yang artinya kini ia berusia 14 tahun, 11 bulan. Adapun grupnya debut pada 5 Mei 2022 di bawah M25 dan Universal Music Japan. Grup ini dibentuk lewat program reality show MBC My Teenage Girl.

2. Seonyou CLASS:y

5 Idol K-Pop Termuda dengan Usia 13-14 Tahun, Kelahiran 2008-2009

Foto: Dispatch

Masih dari CLASS:y, Seonyou yang menjadi main rapper, lead dancer, vokalis, sekaligus maknae (anggota termuda) grup ini juga baru berusia 14 tahun, 10 bulan. Ia lahir pada 20 Maret 2008.

Baca Juga: 8 Grup K-Pop yang Masuk Klub 1 Miliar View di YouTube pada 2022, Banyak dari Gen 4
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kolaborasi Jennie BLACKPINK...
Kolaborasi Jennie BLACKPINK dan Diplo Picu Perdebatan, sang Produser Terseret Kasus Pelecehan Seksual
Mengenal White Day,...
Mengenal White Day, Hari Kasih Sayang yang Viral di Korea Selatan
Putri Nabila Meminta...
Putri Nabila Meminta Maaf pada Mantan Kekasih di Lagu Maaf
Daftar Lengkap Musisi...
Daftar Lengkap Musisi Gugat UU Hak Cipta ke MK, Ada Ariel NOAH, BCL hingga Bernadya
Kim Soo Hyun Terancam...
Kim Soo Hyun Terancam Dilaporkan ke Polisi atas Tuduhan Asusila Anak di Bawah Umur
Komentar Masa Lalu Kim...
Komentar Masa Lalu Kim Soo Hyun Menikahi Wanita yang Jauh Lebih Muda Bikin Netizen Jijik
Viral! Video Kim Sae...
Viral! Video Kim Sae Ron yang Diduga Diperdaya Kim Soo Hyun, Dipacari di Usai 15 Tahun
Kim Soo Hyun Dituduh...
Kim Soo Hyun Dituduh Pacari Anak di Bawah Umur, Netizen Sebut Pedofilia
Artis Yoo Hye Won Di-bully,...
Artis Yoo Hye Won Di-bully, Singgung Masa Pacaran dengan Seungri
Rekomendasi
Bank Teratas Dunia Ini...
Bank Teratas Dunia Ini Ramal Dolar AS Bisa Kehilangan Status Global
MNC Sekuritas Gencar...
MNC Sekuritas Gencar Edukasi Pasar Modal Syariah hingga Cikarang dan Cibinong
Momen Kontroversial...
Momen Kontroversial Nick Ball Tendang TJ Doheny di Ronde Pertama
Berita Terkini
7 Poin Tuntutan Ibu...
7 Poin Tuntutan Ibu Kim Sae Ron ke Kim Soo Hyun, Desak Permintaan Maaf
35 menit yang lalu
Reaksi Awal Ratu Elizabeth...
Reaksi Awal Ratu Elizabeth II atas Kematian Putri Diana Picu Kemarahan Publik
1 jam yang lalu
Beredar Foto Vulgar...
Beredar Foto Vulgar Kim Soo Hyun Cuci Piring, Diduga Diambil di Dapur Kim Sae Ron
2 jam yang lalu
Aturan Kecantikan yang...
Aturan Kecantikan yang Tak Boleh Dilanggar Wanita Kerajaan, Penampilan Kate dan Markle Tuai Sorotan
3 jam yang lalu
Kehidupan Pangeran Harry...
Kehidupan Pangeran Harry Tanpa Ayah dan Saudarahnya Menyedihkan, Terasa Asing dan Menakutkan
6 jam yang lalu
Nagita Slavina Suka...
Nagita Slavina Suka Koleksi Baru ISAGO, Cocok Buat Anak Muda
11 jam yang lalu
Infografis
5 Negara dengan Netizen...
5 Negara dengan Netizen Paling Tidak Sopan di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved