Raffi Ahmad Sebut Nagita Slavina Sering Berbuat Salah: Tapi Nggak Pernah Minta Maaf

Kamis, 30 Maret 2023 - 09:21 WIB
loading...
Raffi Ahmad Sebut Nagita...
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina. Foto/Instagram
A A A
JAKARTA - Kehidupan pasangan artis Raffi Ahmad dan Nagita Slavina selalu menarik perhatian netizen. Bahkan yang terbaru, meski keduanya tak terlihat kompak, namun ucapan dan ungkapan mereka cukup menghibur.

Kala itu, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina diberikan sebuah pertanyaan soal hubungan. Mereka harus menunjuk siapa yang paling gengsi untuk minta maaf.

Jawaban Raffi Ahmad dan Nagita Slavina tidak kompak. Raffi menunjuk Nagita dan sebaliknya. Menurut Raffi, Nagita lah yang gengsi untuk meminta maaf ketika berbuat salah, sementara dirinya tak pernah membuat kesalahan.

"Lah gue mah nggak pernah salah, dia yang salah mulu. Tapi dia nggak pernah minta maaf," kata Raffi Ahmad dalam YouTube Ini Talk Show, Kamis (30/3/2023).



Nagita Slavina berbesar hati mengakui bahwa dirinya sering melakukan kesalahan. Namun, dia seperti tak terima disebut tidak pernah meminta maaf.

"Aku mah sering minta maaf, baca (chat) dong aku sering minta maaf," kata Nagita.

Untuk membuktikannya, Nagita meminta Raffi untuk mencari kata 'maaf' dalam percakapan mereka di handphone. Ibunda Rafathar dan Rayyanza itu yakin betul dia bukanlah orang yang enggan meminta maaf.

"Coba search, (kata) maaf. Aku mah sering minta maaf," tegas Nagita Slavina.

Tak mau kalah, Raffi terus membantah hal tersebut. Raffi Ahmad justru membacakan percakapan lain saat mereka sedang bertengkar.

Salah satunya adalah ketika Nagita merasa menjadi sosok yang tidak penting untuk sang suami.

"Buat kamu aku mah nggak penting," kata Raffi sambil membaca chat di handphone-nya.

Nagita Slavina segera menghentikan Raffi Ahmad lantaran membocorkan isi chat tersebut. Akhirnya, perdebatan soal meminta maaf ini mereka sudahi.
(hri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Nagita Slavina Pakai...
Nagita Slavina Pakai Jam Tangan Emas Rp569 Juta, Seharga Mobil
Raffi Ahmad Doakan Ruben...
Raffi Ahmad Doakan Ruben Onsu yang Mualaf: Semoga Keberkahan Selalu Menyertai
Raffi Ahmad dan Nagita...
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Hadiri Open House Prabowo di Istana Negara
Perjalanan Cinta Luna...
Perjalanan Cinta Luna Maya dan Maxime Bouttier, Nagita Slavina Jadi Mak Comblang
Nagita Slavina Pakai...
Nagita Slavina Pakai Abaya Seharga Rp17 Juta, Bisa Jadi Referensi Baju Lebaran
Raffi Ahmad Mudik ke...
Raffi Ahmad Mudik ke Bandung Naik Bus: Lebih Aman dan Nyaman
Nagita Slavina Menangis...
Nagita Slavina Menangis Minta Maaf ke Rafathar Gegara Terlahir sebagai Anak Artis
Girang Timnas Indonesia...
Girang Timnas Indonesia Menang, Raffi Ahmad Peluk Erick Thohir
Raffi Ahmad Disemprot...
Raffi Ahmad Disemprot MUI Buntut Jadikan Janda sebagai Candaan, Langsung Minta Maaf
Rekomendasi
Taliban Eksekusi 4 Pria...
Taliban Eksekusi 4 Pria di Stadion Afghanistan yang Penuh Sesak
Ini Tampang Penganiaya...
Ini Tampang Penganiaya Satpam di Bekasi hingga Kejang-kejang
Bundling iPhone 16 Telkomsel:...
Bundling iPhone 16 Telkomsel: Kuota Jumbo dan eSIM, Cicilan hingga 24 Bulan
Berita Terkini
5 Artis Sahabat Titiek...
5 Artis Sahabat Titiek Puspa, dari Rossa hingga Hetty Koes Endang
6 jam yang lalu
Taeyeon Bawa 25 Lagu...
Taeyeon Bawa 25 Lagu Hits di Konser The Tense Jakarta, SONE Dibuat Haru dan Bahagia
9 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi Eps 108. Sabtu, 12 April 2025: Arini dan Emil Kembali Bertikai
9 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 203. Sabtu, 12 April 2025: Ancaman Bagi Noah
9 jam yang lalu
Top 10 Restoran Fine...
Top 10 Restoran Fine Dining di Jakarta, Nomor 5 Jadi Andalan Gen Z!
11 jam yang lalu
Akun Instagram Ridwan...
Akun Instagram Ridwan Kamil Kembali Pulih usai Diretas
12 jam yang lalu
Infografis
Salah Satu Negara NATO...
Salah Satu Negara NATO Sebut AS Sudah Menjadi Pelayan Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved