5 Artis Indonesia yang Pernah Jadi Model Video Klip Sheila on 7

Rabu, 17 Mei 2023 - 05:06 WIB
loading...
5 Artis Indonesia yang...
Ada beberapa artis Indonesia yang pernah jadi model video klip Sheila on 7, salah satunya Astrid Tiar. / Foto: Instagram @astridtiar127
A A A
JAKARTA - Ada beberapa artis Indonesia yang pernah jadi model video klip Sheila on 7. Seperti diketahui, grup musik asal Yogyakarta ini cukup eksis di industri hiburan sejak era 1990-an.

Seakan tak lekang oleh zaman, sampai saat ini Sheila on 7 masih diidolakan banyak orang.

Pada awal kariernya, grup ini banyak menyuguhkan single hits yang diminati para pecinta musik hingga sekarang. Bahkan setiap lagu Sheila on 7 dianggap memiliki kenangan tersendiri bagi perjalanan hidup seseorang.



Dalam proses pembuatan lagu-lagunya, Duta dkk memiliki peran penting bagi sejumlah artis Tanah Air. Pasalnya, berkat tampil di video klip SO7, karier beberapa artis ini makin melambung.

Nah, kali ini SINDOnews akan merangkum deretan artis yang pernah jadi model video klip Sheila On 7. Penasaran siapa saja? Berikut ulasannya.

1. Jessica Mila

5 Artis Indonesia yang Pernah Jadi Model Video Klip Sheila on 7
(Foto: dok. SINDOnews)

Yang pertama ada pesinetron Jessica Mila. Dia pernah jadi model video klip untuk lagu Pemuja Rahasia bersama komedian Adul di tahun 2004. Sejak saat itu kariernya mulai moncer sampai sekarang. Bahkan dia banyak membintangi judul sinetron dan layar lebar.



Untuk bernostalgia di masa awal kariernya, saat pesta pernikahannya dengan Yakup pada 13 Mei 2023, Jessica sengaja mengundang SO7 sebagai guest star.

2. Luna Maya

5 Artis Indonesia yang Pernah Jadi Model Video Klip Sheila on 7
(Foto: Instagram @lunamaya)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Natasha Rizky Kasih...
Natasha Rizky Kasih Kode Rujuk dengan Desta, Sadar Sikap Mantan Suami yang Melindungi
Kim Soo Hyun Diancam...
Kim Soo Hyun Diancam Boikot, Prada Langsung Putus Kontrak
Dr Richard Lee Tawarkan...
Dr Richard Lee Tawarkan Sarwendah Jadi Mualaf: Log In Aja Dulu
Sarwendah Penasaran...
Sarwendah Penasaran dr Richard Lee Jadi Mualaf, Banyak Tanya soal Prosesnya
Ifan Seventeen Tegaskan...
Ifan Seventeen Tegaskan Keseriusannya Pimpin PT PFN: Amanah Besar
Khawatir Kim Soo Hyun...
Khawatir Kim Soo Hyun Bunuh Diri, Ibu Kim Sae Ron Tak Akan Merilis Foto Mesra Lainnya
Choi Woo Shik Bongkar...
Choi Woo Shik Bongkar Tabiat Asli Kim Soo Hyun, Sebut Kepribadiannya Buruk
Ibu Kim Sae Ron Sebut...
Ibu Kim Sae Ron Sebut Kim Soo Hyun Memutarbalikkan Fakta
Jabat Dirut PT PFN,...
Jabat Dirut PT PFN, Ifan Seventeen Pamer Punya Rumah Produksi Sejak 2019
Rekomendasi
Pastikan Subsidi Tepat...
Pastikan Subsidi Tepat Sasaran, Menteri Bahlil: Karena itu Hak Rakyat yang Tidak Mampu
Eliano Reijnders Dikabarkan...
Eliano Reijnders Dikabarkan Masuk Radar Transfer Klub Prancis
Bergeser ke Ekonomi...
Bergeser ke Ekonomi Perang, Nilai Kontraktor Senjata Terbesar Jerman Melewati VW
Berita Terkini
Natasha Rizky Kasih...
Natasha Rizky Kasih Kode Rujuk dengan Desta, Sadar Sikap Mantan Suami yang Melindungi
50 menit yang lalu
Kim Soo Hyun Diancam...
Kim Soo Hyun Diancam Boikot, Prada Langsung Putus Kontrak
1 jam yang lalu
Pangeran Harry Minta...
Pangeran Harry Minta Maaf pada Raja Charles dan William usai Pertemuan Rahasia
2 jam yang lalu
Cahaya Hati Indonesia...
Cahaya Hati Indonesia Spesial Ramadan Bulan Ramadan Mau ke Surga atau Neraka? Tayang di iNews, Pukul 12.45 WIB
2 jam yang lalu
Dr Richard Lee Tawarkan...
Dr Richard Lee Tawarkan Sarwendah Jadi Mualaf: Log In Aja Dulu
3 jam yang lalu
Sarwendah Penasaran...
Sarwendah Penasaran dr Richard Lee Jadi Mualaf, Banyak Tanya soal Prosesnya
4 jam yang lalu
Infografis
5 Teknologi Unggul Rusia...
5 Teknologi Unggul Rusia yang Mampu Mengalahkan AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved