Alshad Ahmad Tegaskan Harimau Peliharaannya Bukan Mati karena Virus dan Sering Dijadikan Konten

Selasa, 25 Juli 2023 - 16:00 WIB
loading...
Alshad Ahmad Tegaskan...
Alshad Ahmad buka suara soal penyebab kematian harimau peliharaannya. Melalui Instagram Story, Alshad menegaskan kematian hewan tersebut bukan karena virus. Foto/Instagram Alshad Ahmad
A A A
JAKARTA - Alshad Ahmad akhirnya buka suara soal penyebab kematian harimau peliharaannya. Melalui Instagram Story, Alshad menegaskan kematian hewan tersebut bukan karena virus.

Menurut Alshad , ada hal lain yang menyebabkan harimau peliharaannya mati. Dia pun berjanji akan menjelaskan hal tersebut di video kanal YouTube miliknya.

"Sementara kemungkinan bukan virus. Ada hal lain nanti gue jelasin di YouTube," kata Alshad dikutip Selasa (25/7/2023).

"Jadi bukan virus, bukan bakteri juga. Pokoknya entar gue jelasin lengkap di YouTube. Penjelasannya cukup panjang," sambungnya.



Alshad Ahmad Tegaskan Harimau Peliharaannya Bukan Mati karena Virus dan Sering Dijadikan Konten

Foto/Instagram Story Alshad Ahmad

Sepupu Raffi Ahmad ini rupanya sudah berkonsultasi dengan dokter hewan terkait penyebab kematian harimau peliharaannya yang bernama Cenora itu. Alshad juga sudah mengirimkan sampel ke lab untuk mencari tahu secara pasti penyebab kematian harimau tersebut.

"Di sini kita udah berunding dengan empat dokter hewan mengenai apa yang terjadi ke Cenora. Sudah ada dugaan sementara penyebab Cenora nggak bertahan hidup," tulis Alshad.

"Tapi tetap kita kirim sampel ke lab untuk bukti yang lebih pasti. Daripada menebak-nebak tanpa mengetahui apa yang terjadi," lanjutnya.

Di sisi lain, pria yang dikabarkan berpacaran dengan Tiara Andini ini dengan tegas meminta netizen untuk tidak menduga-duga terkait penyebab kematian harimau miliknya. Alshad pun meminta netizen untuk menunggu hasil lab.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Potret Fachri Albar...
5 Potret Fachri Albar Pakai Baju Tahanan usai Ditangkap Kasus Narkoba, Tangan Diborgol
Polisi Tangkap Fachri...
Polisi Tangkap Fachri Albar dengan Barang Bukti Kokain, Sabu, dan Ganja
Tekanan Hidup dan Beban...
Tekanan Hidup dan Beban Pekerjaan Jadi Alasan Fachri Albar Gunakan Narkoba
Luna Maya dan Maxime...
Luna Maya dan Maxime Bouttier Dipastikan Menikah Bulan Mei di Bali
Luna Maya dan Maxime...
Luna Maya dan Maxime Bouttier Urus Rekomendasi Nikah di KUA Mampang
Rayen Pono Adukan Ahmad...
Rayen Pono Adukan Ahmad Dhani ke MKD Atas Dugaan Penghinaan Marga
Ashanty Lulus Ujian...
Ashanty Lulus Ujian Proposal Disertasi S3, Raih Nilai A
Paula Verhoeven Buka-bukaan...
Paula Verhoeven Buka-bukaan soal KDRT yang Dialaminya: Verbal, Financial Abuse
Melly Goeslaw Akui Oplas...
Melly Goeslaw Akui Oplas usai Wajahnya Disebut Berubah: Bayar Pakai Duit Sendiri
Rekomendasi
AHRT Siap Ukir Sejarah...
AHRT Siap Ukir Sejarah Baru di ARRC 2025: Bidik Juara di 3 Kelas!
Borong Employee Experience...
Borong Employee Experience Awards 2025, Bukti Komitmen Tim Human Capital ACC
Bareskrim Tangguhkan...
Bareskrim Tangguhkan Penahanan 4 Tersangka Kasus Pagar Laut Tangerang, Termasuk Kades Kohod
Berita Terkini
Luna Maya & Maxime Bouttier...
Luna Maya & Maxime Bouttier Resmi Ajukan Surat Nikah, Kapan Hari Bahagia Mereka?
4 jam yang lalu
Sahabat Sejati Entong...
Sahabat Sejati Entong dan Memed, Saksikan Petualangan Animasi Entong di MNCTV
4 jam yang lalu
Rangkaian Drama Series...
Rangkaian Drama Series Terbaik, Platinum Original Series Vision+ di MNCTV
5 jam yang lalu
Dari Rumah Tak Layak...
Dari Rumah Tak Layak Huni, Menuju Panggung Impian, MNCTV Hadirkan Program Hiburan Penuh Harapan dan Kejutan
6 jam yang lalu
Simak, Ini Pesan Liliana...
Simak, Ini Pesan Liliana Tanoesoedibjo untuk Miss Indonesia 2024 Monica Kezia Menuju Miss World 2025
6 jam yang lalu
Liliana Tanoesoedibjo...
Liliana Tanoesoedibjo Puji Misi Sosial Monica Kezia, Optimis Tampil Gemilang di Miss World 2025
6 jam yang lalu
Infografis
4 Fakta Kemiripan DNA...
4 Fakta Kemiripan DNA Kucing dan Harimau hingga 95 Persen
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved