Alshad Ahmad Dianggap Lari dari Masalah, Begini Respons Raffi Ahmad

Rabu, 29 Maret 2023 - 15:25 WIB
loading...
Alshad Ahmad Dianggap...
Raffi Ahmad kembali memberikan penjelasan terkait kabar Alshad Ahmad yang dianggap lari dari masalah di tengah persoalannya dengan Nissa Asyifa. Foto/Tangkapan layar YouTube Alshad Ahmad
A A A
JAKARTA - Raffi Ahmad kembali memberikan penjelasan terkait kabar Alshad Ahmad yang dianggap lari dari masalah di tengah persoalannya dengan Nissa Asyifa.

"Alshad lagi di luar negeri," kata Raffi Ahmad di kawasan Darmawangsa, Jakarta Selatan, Selasa (28/3/2023).

Suami Nagita Slavina itu mengaku tidak tahu kapan Alshad akan pulang ke Jakarta.

"Aku nggak tahu (pulangnya)" ujar Raffi Ahmad singkat.



Sebagai keluarga, Raffi Ahmad tidak bisa memberikan keterangan detail. Lagi-lagi Raffi Ahmad hanya memohon doa supaya masalah Alshad bisa segera selesai.

"Doain aja biar cepet selesai masalahnya," pungkas Raffi Ahmad.

Terlepas dari itu lewat Instagram Story, Alshad malah memperlihatkan dirinya tengah keliling hutan di malam hari.

"Abis keliling hutan sampe malem, ini yang gue dapet guys ENJOY," tulis Alshad Ahmad.

Dalam petualangannya itu, Alshad bertemu dengan sekawanan gajah Afrika, kemudian jerapah di tengah jalan dan yang menurutnya langka, ia bersyukur bisa melihat leopard atau macan tutul.

Lalu saat malam harinya ia bertemu dengan impala dan 3 ekor badak.
(hri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Raffi Ahmad Diinfus,...
Raffi Ahmad Diinfus, Sakit Apa?
Raffi Ahmad Tidak Ambil...
Raffi Ahmad Tidak Ambil Acara Sahur, Fokus pada Kesehatan dan Keluarga
3 Alasan Raffi Ahmad...
3 Alasan Raffi Ahmad Tetap Kaya walau Bisnisnya Banyak yang Bangkrut
3 Partner Bisnis Raffi...
3 Partner Bisnis Raffi Ahmad yang Usahanya Rugi, Rudy Salim Kehilangan Rp70 Miliar
8 Bisnis Raffi Ahmad...
8 Bisnis Raffi Ahmad yang Gulung Tikar, Terbaru Rans Nusantara Hebat
Penyebab Rans Nusantara...
Penyebab Rans Nusantara Hebat Milik Raffi Ahmad Tutup, Pelanggan Diminta Segera Tukar Voucher
Rans Nusantara Hebat...
Rans Nusantara Hebat Milik Raffi Ahmad Tutup, Diduga Imbas Sepi Pengunjung
Raffi Ahmad dan Nagita...
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Pisah Sementara di Hari Ulang Tahun, Gigi Ajak Rayyanza ke Spanyol
Gaji Deddy Corbuzier...
Gaji Deddy Corbuzier sebagai Staf Khusus Kemenhan, Lebih Besar dari Raffi Ahmad
Rekomendasi
Peringati Nuzulul Qur’an,...
Peringati Nuzulul Qur’an, Gubernur Lemhannas: Jadikan Kekayaan Alam untuk Kesejahteraan Rakyat
Timnas Indonesia Takluk...
Timnas Indonesia Takluk oleh Australia, Sekjen Perindo: Jangan Patah Semangat Garuda!
MNC Life Raih The Best...
MNC Life Raih The Best Asuransi Jiwa di Ajang Infobank-Isentia Digital Brand Awards 2025
Berita Terkini
Raja Charles Ternyata...
Raja Charles Ternyata Tak Suka Kepribadian Putri Diana, Jadi Penyebab Cerai?
18 menit yang lalu
Ruben Onsu Diduga Sudah...
Ruben Onsu Diduga Sudah Mualaf, Sarwendah: No Comment
5 jam yang lalu
Harga Tiket Konser BABYMONSTER...
Harga Tiket Konser BABYMONSTER Resmi Dirilis! Cek Detail dan Kategori di Sini
6 jam yang lalu
Kabar Duka, Ibunda Deddy...
Kabar Duka, Ibunda Deddy Corbuzier Jatuh hingga Tulang Kepalanya Retak
7 jam yang lalu
Keseruan Nobar Timnas...
Keseruan Nobar Timnas vs Australia Bersama Kementerian Ekonomi Kreatif di Hotel Borobudur Jakarta
7 jam yang lalu
JK Rowling Sindir Bintang...
JK Rowling Sindir Bintang Harry Potter soal Transgender
7 jam yang lalu
Infografis
Rencana AS Keluar dari...
Rencana AS Keluar dari NATO dan PBB Didukung Elon Musk
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved