Cluster Headache, Ini Pengertian, Gejala, dan Dampaknya

Rabu, 02 Agustus 2023 - 18:55 WIB
loading...
Cluster Headache, Ini...
Cluster headache merupakan jenis sakit kepala yang paling menyakitkan yang dapat diderita oleh siapa saja dan berlangsung secara berulang dengan siklus atau periode waktu tertentu. Foto Ilustrasi/iStock
A A A
JAKARTA - Cluster headache merupakan jenis sakit kepala yang paling menyakitkan yang dapat diderita oleh siapa saja dan berlangsung secara berulang dengan siklus atau periode waktu tertentu.

Serangan cluster headache berupa rasa sakit yang datang secara tiba-tiba, cukup tajam, dan terjadi di area kepala tertentu. Selain itu, rasa sakit akan melibatkan saraf di bagian wajah, sehingga menyebabkan rasa sakit di salah satu area mata.

Cluster headache terasa lebih menyakitkan dibandingkan sakit kepala biasa atau yang biasa disebut migrain, namun biasanya tidak berlangsung lama. Untuk mengenalinya lebih lanjut, berikut informasi mengenai gejala dan dampak cluster headache.


Gejala Cluster Headache

Pada umumnya cluster headache terjadi secara tiba-tiba tanpa ada gejala terlebih dulu. Sebagian orang akan mengalami sakit kepala ini pada malam hari, namun tak jarang cluster headache juga terjadi di siang hari.

Biasanya orang yang mendapat serangan cluster headache akan mengalami ciri fisik atau tanda-tanda sebagai berikut:

- Rasa sakit yang datang tiba-tiba dan nyeri di area belakang mata.

- Ada perasaan yang tidak nyaman.

- Mata memerah hingga berair.

- Pupil mata mengecil.

- Hidung berair atau bahkan tersumbat.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Warga Bekasi Diimbau...
Warga Bekasi Diimbau Waspada, Ini Bahaya Menghirup Gas Bocor Bagi Kesehatan
Penyebab Wendi Cagur...
Penyebab Wendi Cagur Dilarikan ke Rumah Sakit, Nyeri Dada hingga Asam Lambung
6 Bahaya Sering Sakit...
6 Bahaya Sering Sakit Kepala, Waspada Asam Lambung hingga Tumor Otak
15 Tanda Tubuh Kelebihan...
15 Tanda Tubuh Kelebihan Kafein yang Perlu Diwaspadai
Mengenal Gejala HMPV...
Mengenal Gejala HMPV pada Anak, Penyakit Pernapasan yang Mewabah di China
Awas! Gejala Sakit Kepala...
Awas! Gejala Sakit Kepala Ini Bisa Menjadi Tanda Tumor Otak
Gejala Infeksi Bakteri...
Gejala Infeksi Bakteri E. Coli pada Burger McD, Ini yang Dialami Penderitanya
Mengenal Apa itu Dermatitis...
Mengenal Apa itu Dermatitis Atopik? Ini Penjelasan dari Mustela dan Solusinya
Sakit di Bagian Tumit...
Sakit di Bagian Tumit Gejala Apa? Tak Melulu Asam Urat
Rekomendasi
Indonesia dan USTR Intensif...
Indonesia dan USTR Intensif Bahas Negosiasi Tarif dalam 60 Hari ke Depan
Bidik Pasar Singapura,...
Bidik Pasar Singapura, KIN dan Morinaga Kolaborasi Hadirkan Inovasi Susu Premium
Paus Fransiskus Wafat...
Paus Fransiskus Wafat usai Sampaikan Pidato Terakhir Serukan Diakhirinya Perang di Gaza
Berita Terkini
KemenPPPA-Kowani Pecahkan...
KemenPPPA-Kowani Pecahkan Rekor MURI pada Perayaan Hari Kartini 2025
5 jam yang lalu
Rofiah Wujudkan Semangat...
Rofiah Wujudkan Semangat Kartini dengan Gerakkan Ekonomi Desa
5 jam yang lalu
Its Family Time! Chilling...
Its Family Time! Chilling Setelah Beraktivitas, Nonton Deretan Film Blockbuster Di Big Movies Platinum GTV!
5 jam yang lalu
4 Film Inspiratif yang...
4 Film Inspiratif yang Wajib Ditonton untuk Memperingati Hari Kartini
5 jam yang lalu
Paus Fransiskus Meninggal...
Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Habib Jafar: Selamat Jalan Teladan Kesederhanaan
6 jam yang lalu
Cahaya Manthovani Diganjar...
Cahaya Manthovani Diganjar Puspa Nawasena, Simbol Semangat Kartini Masa Kini
6 jam yang lalu
Infografis
Smartphone dan Komputer...
Smartphone dan Komputer akan Bebas dari Tarif Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved