7 Artis Hollywood yang Meninggal dalam Keadaan Bangkrut, Michael Jackson Punya Banyak Utang

Senin, 14 Agustus 2023 - 06:00 WIB
loading...
7 Artis Hollywood yang...
Setidaknya ada tujuh artis Hollywood yang meninggal dalam keadaan bangkrut. Michael Jackson yang banyak hits menambah daftar ini karena mempunyai banyak utang. Foto/Stars Insider
A A A
JAKARTA - Setidaknya ada tujuh artis Hollywood yang meninggal dalam keadaan bangkrut . Michael Jackson yang terkenal menghasilkan banyak hits menambah daftar ini karena mempunyai banyak utang.

Deretan artis Hollywood yang meninggal dalam keadaan bangkrut ini pada dasarnya memiliki penghasilan yang fantastis. Bahkan bayarannya di atas rata-rata dari artis lainnya.

Namun, banyak uang yang harus dikeluarkan para artis tersebut akibat gaya hidup mereka. Mulai dari membayar sewa properti, tagihan liburan mewah hingga kecanduan narkoba dan masalah hukum.

Artis Hollywood yang Meninggal dalam Keadaan Bangkrut



Berikut daftar artis Hollywood yang meninggal dalam keadaan bangkrut dilansir dari Stars Insider, Senin (14/7/2023).



1. Gary Coleman

7 Artis Hollywood yang Meninggal dalam Keadaan Bangkrut, Michael Jackson Punya Banyak Utang

Foto/Stars Insider

Gary Coleman terkenal seperti Arnold Jackson di Diff Rent Strokes. Dia memiliki karier yang cukup sukses di TV dan film. Coleman berhasil mengantongi USD1,3 juta atau Rp19 miliar setelah dia menggugat orang tuanya karena salah mengatur keuangan. Dia mengajukan kebangkrutan dan meninggal pada 2010.

2. Michael Jackson

7 Artis Hollywood yang Meninggal dalam Keadaan Bangkrut, Michael Jackson Punya Banyak Utang

Foto/Stars Insider

Michael Jackson adalah salah satu artis paling sukses yang pernah ada. Di mana Thriller terjual lebih dari 60 juta kopi. Namun, penyanyi itu dikabarkan berutang lebih dari setengah miliar dolar ketika meninggal sehingga banngkrut. Tetapi setelah meninggal, Jackson menghasilkan USD2 miliar atau Rp30 juta.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kabar Duka, Ibunda Deddy...
Kabar Duka, Ibunda Deddy Corbuzier Jatuh hingga Tulang Kepalanya Retak
JK Rowling Sindir Bintang...
JK Rowling Sindir Bintang Harry Potter soal Transgender
Timnas Indonesia Kalah...
Timnas Indonesia Kalah Telak Lawan Australia, Atta Halilintar Tutup Muka
Bobon Santoso Mulai...
Bobon Santoso Mulai Pahami Makna Tawakal, Gegara Kontennya Selalu Rugi Rp50 Juta hingga Dimudahkan Allah
Vicky Prasetyo Siapkan...
Vicky Prasetyo Siapkan THR Rp1 Miliar, Bagi-bagi Saudara hingga Tetangga di Cikarang
Terungkap Keberadaan...
Terungkap Keberadaan Kim Soo Hyun di Tengah Kasusnya dengan Kim Sae Ron
Gal Gadot Terkejut Dibenci...
Gal Gadot Terkejut Dibenci Gegara Dukung Israel: Saya Harus Angkat Bicara!
Peresmian Walk of Fame...
Peresmian Walk of Fame Gal Gadot Digeruduk Pendukung Palestina
Vidi Aldiano Jalani...
Vidi Aldiano Jalani Spa Day, Berharap Ada Kemajuan dalam Pengobatannya
Rekomendasi
Malaysia akan Tampung...
Malaysia akan Tampung 15 Warga Palestina yang Dibebaskan Israel
Pabrik Gula Djatiroto...
Pabrik Gula Djatiroto Bakal Beroperasi sesuai Rencana
Timnas Indonesia Takluk...
Timnas Indonesia Takluk oleh Australia, Sekjen Perindo: Jangan Patah Semangat Garuda!
Berita Terkini
Raja Charles Ternyata...
Raja Charles Ternyata Tak Suka Kepribadian Putri Diana, Jadi Penyebab Cerai?
1 jam yang lalu
Ruben Onsu Diduga Sudah...
Ruben Onsu Diduga Sudah Mualaf, Sarwendah: No Comment
6 jam yang lalu
Harga Tiket Konser BABYMONSTER...
Harga Tiket Konser BABYMONSTER Resmi Dirilis! Cek Detail dan Kategori di Sini
7 jam yang lalu
Kabar Duka, Ibunda Deddy...
Kabar Duka, Ibunda Deddy Corbuzier Jatuh hingga Tulang Kepalanya Retak
8 jam yang lalu
Keseruan Nobar Timnas...
Keseruan Nobar Timnas vs Australia Bersama Kementerian Ekonomi Kreatif di Hotel Borobudur Jakarta
8 jam yang lalu
JK Rowling Sindir Bintang...
JK Rowling Sindir Bintang Harry Potter soal Transgender
8 jam yang lalu
Infografis
Ada yang sampai 10 Ribu,...
Ada yang sampai 10 Ribu, Berikut Hewan yang Punya Banyak Mata
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved