Mengenal Nukekubi, Hantu Kuyang Versi Jepang

Kamis, 28 September 2023 - 18:00 WIB
loading...
Mengenal Nukekubi, Hantu...
Jika menyebut nama negara Jepang sebagian orang mungkin akan membahas tentang animasinya, tempat wisatanya, dan kebudayaannya. Foto/MNC Media
A A A
Mengenal Nukekubi, Hantu Kuyang Versi Jepang

Source: okezone

Jika menyebut nama negara Jepang sebagian orang mungkin akan membahas tentang animasinya, tempat wisatanya, dan kebudayaannya. Namun, tak sedikit pula yang akan menyebut tentang urban legend .

Ya, Negara Matahari Terbit ini memang dikenal sebagai negara maju yang juga masih kental akan hal mistisnya. Salah satu urban legend yang terkenal adalah Nukekubi .

Penasaran apa itu Nukekubi? Yuk, simak penjelasannya berikut ini.

Mengenal Nukekubi, Hantu Kuyang Versi Jepang

SOURCE: Roov.id

Mengenal Nukekubi, Hantu Kuyang Versi Jepang



Nukekubi adalah hantu kepala buntung di Jepang yang sangat menakutkan. Sosoknya digambarkan seperti kuyang , yang hanya berupa hantu kepala buntung.

Bedanya, nukekubi lebih menakutkan sebab saat mencari mangsa, mereka akan menyiksa mangsa itu terlebih dahulu baru membunuhnya. Dilansir dari YouTube Ngasik Horor, hantu itu memiliki wujud yang berbeda saat siang dan malam hari.



Saat siang, nukekubi akan seperti manusia pada umumnya. Sedangkan saat malam hari ia gemar meneror mangsanya dengan cara yang menyeramkan.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Seram! Tenny Tap Ceritakan...
Seram! Tenny Tap Ceritakan Perempuan yang Beli Rumah Murah tapi Malah Diteror
Relate Banget! Sitkom...
Relate Banget! Sitkom Ramadan Farel Tarek Tampilkan Fenomena Unik saat Puasa
Logika Unik Orang Indonesia...
Logika Unik Orang Indonesia yang Bikin Geleng-geleng, Farel Tarek Tampilkan di Sketsa Terbarunya
Bocoran Misteri Shop...
Bocoran Misteri Shop dari Refa Ardhi: Diskon hingga 90%!
Serunya Aksi di Full...
Serunya Aksi di Full Episode Skib Toilet bersama Refa Ardhi!
Penggemar Game? Jangan...
Penggemar Game? Jangan Lewatkan Aksi Seru Refa Ardhi di YouTube!
Refa Ardhi Bagikan Cara...
Refa Ardhi Bagikan Cara Download dan Bermain Game Offline
Tips Hoki Mendapatkan...
Tips Hoki Mendapatkan Bundle Eksklusif dari Refa Ardhi
Refa Ardhi: Cara Mudah...
Refa Ardhi: Cara Mudah Dapat Skin M1887 Gratis dengan Kode Redeem
Rekomendasi
Cak Imin Dorong Sinergi...
Cak Imin Dorong Sinergi Antarkementerian untuk Hilangkan Kemiskinan Ekstrem pada 2026
Indonesia Pastikan Tempat...
Indonesia Pastikan Tempat di Final All England 2025, Reza Pahlevi: Semoga Tidak Sampai di Sini Saja
Trump: Senin adalah...
Trump: Senin adalah Hari Besar bagi Konflik Ukraina
Berita Terkini
Cahaya Hati Indonesia...
Cahaya Hati Indonesia Spesial Ramadan Bulan Ramadan Mau ke Surga atau Neraka? Tayang di iNews, Pukul 12.45 WIB
16 menit yang lalu
Dr Richard Lee Tawarkan...
Dr Richard Lee Tawarkan Sarwendah Jadi Mualaf: Log In Aja Dulu
1 jam yang lalu
Sarwendah Penasaran...
Sarwendah Penasaran dr Richard Lee Jadi Mualaf, Banyak Tanya soal Prosesnya
2 jam yang lalu
Ifan Seventeen Tegaskan...
Ifan Seventeen Tegaskan Keseriusannya Pimpin PT PFN: Amanah Besar
3 jam yang lalu
Nama Belakang Tak Biasa...
Nama Belakang Tak Biasa Pangeran George, Putri Charlotte, dan Louis yang Jarang Diketahui
4 jam yang lalu
Khawatir Kim Soo Hyun...
Khawatir Kim Soo Hyun Bunuh Diri, Ibu Kim Sae Ron Tak Akan Merilis Foto Mesra Lainnya
5 jam yang lalu
Infografis
Megawati Hangestri Diminati...
Megawati Hangestri Diminati Klub Jepang, Turki, dan Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved