Bastian Steel dan Sitha Marino Singgung soal Nikah Muda, Rayakan 3 Tahun Pacaran

Senin, 30 Oktober 2023 - 15:03 WIB
loading...
Bastian Steel dan Sitha...
Bastian Steel dan Sitha Marino menyinggung soal menikah muda saat merayakan tiga tahun hubungan mereka. Foto/Instagram.
A A A
JAKARTA - Bastian Steel dan Sitha Marino menyinggung soal menikah muda saat merayakan tiga tahun hubungan mereka.

Bastian Steel mengungkapkan kemungkinan menikahi sang pujaan hati. Keduanya berkomitmen untuk menikah, namun sampai saat ini belum ada rencana pasti soal itu.



"Masih sama-sama belajar. Secepatnya lah, makanya cepetan dewasanya," ujar Bastian Steel ditemui di kawasan Ciledug, Tangerang, belum lama ini.

Begitu juga dengan Sitha Marino, dia mengaku hanya ingin mengikuti jalan Tuhan. "Masih sama-sama belajar, kan kita ikuti jalan Tuhan," ujar Sitha Marino.

Rencana soal menikah juga sudah sampai kepada pihak keluarga. Bastian Steel mengaku kerap membicarakan masalah ini.

"Lebih ke debat. Enggak, ya maksudnya karena mamanya Sitha di Bali jadinya jarang, kalau ke Bali pasti ketemu mamanya," kata Bastian Steel.



Selain itu, Bastian juga membocorkan hal yang membuatnya jatuh cinta kepada adik Putri Marino ini. Bastian melihat sang kekasih sebagai orang yang paling mendukungnya.

"Dia mendukung banget orangnya. Jadi menyelesaikan masalah juga, jadinya nggak ribet. Seperti gue bilang tadi dia anaknya okey, kalau dia salah ya dia akui salah. Kalau dia benar, ya benar," ujar Bastian Steel.
(tdy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jennifer Coppen dan...
Jennifer Coppen dan Justin Hubner Dikabarkan Ngedate di London, Resmi Pacaran?
Apakah Jennifer Coppen...
Apakah Jennifer Coppen dan Justin Hubner Pacaran? Terbaru Kencan di London
Wulan Guritno Niat Nikah...
Wulan Guritno Niat Nikah Lagi dan Ingin Punya Anak, Sama Ariel NOAH?
Diisukan Dekat dengan...
Diisukan Dekat dengan Ariel NOAH, Wulan Guritno Blak-blakan Cari Calon Suami
Billy Syahputra Lamar...
Billy Syahputra Lamar Vika Kolesnaya, Amanda Manopo Nyanyi Lagu Harusnya Kau Pilih Aku
Billy Syahputra Resmi...
Billy Syahputra Resmi Melamar sang Pacar, Vika Kolesnaya: Saya Sangat Bahagia
Kesal Selalu Dikaitkan...
Kesal Selalu Dikaitkan dengan Rebecca Klopper, Fadly Faisal Akhirnya Pamer Foto Pacar
Minta Didoakan Dapat...
Minta Didoakan Dapat Jodoh, Verrell Bramasta Ajak Venna Melinda Bertemu Fuji
Virgoun Pamer Pacar...
Virgoun Pamer Pacar Baru, Gaya Berpakaian Berbeda Jauh dari Inara Rusli
Rekomendasi
10 Game Terburuk di...
10 Game Terburuk di Dunia, Penuh Bug dan Grafis Mengecewakan
Yuk Kenalan MGS5 EV,...
Yuk Kenalan MGS5 EV, Mobil Listrik MG dengan Perfoma Mesin dan Tampilan Keren
Jumlah Populasi Yamaha...
Jumlah Populasi Yamaha NMax di Indonesia dalam 1 Dekade
Berita Terkini
Saksikan Womens Inspiration...
Saksikan Women's Inspiration Awards 2025: Malam Penghargaan untuk Wanita Inspiratif di Indonesia di iNews
27 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 222: Kecurigaan Noah Pada Biru
57 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi Eps 124: Tragedi yang Menimpa Emil
1 jam yang lalu
Judul Terbaru Short...
Judul Terbaru Short Series RCTI+ Sudah Bisa Ditonton Gratis
2 jam yang lalu
Bunda Iffet Siapkan...
Bunda Iffet Siapkan 100 Seragam Putih untuk Slank sebelum Meninggal
2 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 17: Ancaman Devan Pada Jenny
3 jam yang lalu
Infografis
Pemprov DKI Jakarta...
Pemprov DKI Jakarta Diskon Bayar PBB-P2 Tahun 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved