7 Artis Indonesia yang Ikut Bersuara atas Perang Israel Palestina, Ajak Berdoa Bersama hingga Galang Donasi

Selasa, 31 Oktober 2023 - 13:31 WIB
loading...
A A A
Aldi Taher tentu tak tinggal diam melihat saudara muslimnya di Palestina digempur oleh tentara Israel. Memanfaatkan pengaruhnya di media sosial, Aldi mengajak netizen untuk mendoakan masyarakat di Palestina.

6. Ibnu Jamil

7 Artis Indonesia yang Ikut Bersuara atas Perang Israel Palestina, Ajak Berdoa Bersama hingga Galang Donasi

Foto/Instagram Ibnu Jamil

Ibnu Jamil secara tersirat ikutprihatin atas perang Israel-Palestina.Suami Ririn Ekawati ini terpantau membagikan video aksi demonstrasi mendukung Palestina di New York pada pertengahan Oktober lalu. Ia menyaksikan langsung pelaksanaan demo yang melibatkan ribuan orang itu saat berkunjung ke kota tersebut untukmengikuti acara olahraga sekaligus berlibur.

7. Zaskia Sungkar

7 Artis Indonesia yang Ikut Bersuara atas Perang Israel Palestina, Ajak Berdoa Bersama hingga Galang Donasi

Foto/Instagram Zaskia Sungkar

Zaskia Sungkar ikut menyuarakan keprihatinannya atas peperangan di Gaza. Ia mengajak para pengikutnya untuk mendoakan warga Palestina. Ibu satu anak ini juga terinspirasi untuk merancang busana bernuansa bendera Palestina sebagai bentuk dukungannya terhadap negara tersebut.

Itu dia tujuh artis Indonesia yang ikut bersuara atas perang Israel dan Palestina. Tentu, selain mereka, masih ada banyak artis lain yang menunjukkan sikap serupa. Dengan memanfaatkan pengaruh mereka di media sosial, para artis ini mengetuk hati kita semua untuk senantiasa mengirimkan doa buat masyarakat di Palestina.
(tsa)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Perjuangan Nunung Jadi...
Perjuangan Nunung Jadi Tulang Punggung Keluarga, Nafkahi Anak, Cucu, hingga Adik
Uang di ATM Sisa Rp100...
Uang di ATM Sisa Rp100 Ribu, Nunung Sempat Tak Bisa Beli Obat
Nunung Gadaikan Sertifikat...
Nunung Gadaikan Sertifikat Rumah dan BPKB Mobil, Tiap Bulan Bayar Rp22,3 Juta
Nunung Stres Bolak-balik...
Nunung Stres Bolak-balik Solo-Jakarta untuk Berobat dan Bekerja hingga Idap Asam Lambung Kronis
Reza Gladys Belum Puas...
Reza Gladys Belum Puas Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara, Bakal Buat Laporan Baru
5 Pasangan Artis Ini...
5 Pasangan Artis Ini Jalani Ramadan Perdana sebagai Suami Istri, Nomor 2 Pengantin Baru
Amanda Manopo Mencak-mencak...
Amanda Manopo Mencak-mencak Disebut Pelakor: Emang Tahu Apa Lo?
Menyoroti Konflik Palestina-Israel,...
Menyoroti Konflik Palestina-Israel, No Other Land Menang Best Documentary Feature Oscar 2025
Fiersa Besari Tiba di...
Fiersa Besari Tiba di Timika setelah Evakuasi, Pastikan Keadaannya Baik
Rekomendasi
Istana Tegaskan Kabar...
Istana Tegaskan Kabar Sri Mulyani Mundur Hoaks
Muktamar PPP Digelar...
Muktamar PPP Digelar Agustus-September 2025, Dihadiri Presiden Prabowo
Hasrat Maarten Paes...
Hasrat Maarten Paes Kembali ke Merumput Eropa
Berita Terkini
Anak Janji Lanjutkan...
Anak Janji Lanjutkan Jejak Mat Solar Jadi Aktor di Dunia Hiburan
8 menit yang lalu
Mudik Makin Nyaman dan...
Mudik Makin Nyaman dan Lancar! Diskon 20% untuk Booking Hotel
36 menit yang lalu
5 Idol K-Pop Paling...
5 Idol K-Pop Paling Berbakat, IU Kalahkan Jisoo BLACKPINK
48 menit yang lalu
Its Family Time! GTV...
Its Family Time! GTV Tayangkan Shaun si Domba Lucu tapi Jahil yang Jadi Temani Sore Kamu!
55 menit yang lalu
Langkah Kenriz Terhenti...
Langkah Kenriz Terhenti di Indonesian Idol XIII, Ini 6 Peserta yang Bertahan
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Preman...
Sinopsis Sinetron Preman Pensiun 9, Selasa 18 Maret 2025: Aksi Balas Dendam Guntur dan Gagah
1 jam yang lalu
Infografis
Pendudukan Israel atas...
Pendudukan Israel atas Tanah Palestina Melanggar Hukum
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved