5 Kota di Dunia dengan Pemandangan Indah untuk Menikmati Salju saat Natal

Kamis, 07 Desember 2023 - 07:00 WIB
loading...
A A A
Tromso dikenal sebagai kota Natal di Norwegia. Kota ini juga tampak bak di negeri dongen saat musim dingin tiba.

Kota ini begitu semarak menyambut Natal dan liburan akhir tahun dengan memasang gemerlap lampu-lampu di akhir November. Lampu ini akan menyala saat hari sudah gelap selama hampir 24 jam sehari.



3. Tokyo, Jepang

5 Kota di Dunia dengan Pemandangan Indah untuk Menikmati Salju saat Natal

Foto/Lonely Planet

Ada banyak hal yang dapat dilakukan di Jepang pada musim dingin. Namun aktivitas di dalam dan sekitar Tokyo sejujurnya tiada duanya. Satu hal yang wajib Anda lakukan jika ke kota ini saat musim dingin adalah mengunjungi onsen.

4. Wina, Austria

5 Kota di Dunia dengan Pemandangan Indah untuk Menikmati Salju saat Natal

Foto/Europe in Winter

Wina adalah salah satu kota terbaik untuk dikunjungi di Austria pada musim dingin. Ini karena tidak hanya tentang kegiatan olahraga musim dingin, meskipun beberapa di antaranya dilakukan dalam skala yang cukup besar, di Wina Anda juga dapat menikmati budaya.

Vienna State Opera adalah salah satu gedung opera terbaik di dunia dan merupakan tempat banyak bintang opera dunia melatih pita suara mereka. Selain pertunjukan opera terkenal yang digubah oleh Strauss dan Puccini, ada juga pertunjukan balet dan resital oleh orkestra philharmonic kota sepanjang musim dingin.



5. Praha, Republik Ceko

5 Kota di Dunia dengan Pemandangan Indah untuk Menikmati Salju saat Natal

Foto/Europe in Winter
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1528 seconds (0.1#10.140)