Jadi Lebih Praktis, Fix Kamu Wajib Punya Peralatan Masak Kekinian Ini!

Kamis, 07 Desember 2023 - 15:10 WIB
loading...
Jadi Lebih Praktis,...
Seiring berjalannya waktu, alat masak juga semakin berkembang dan memudahkan ibu rumah tangga melakukan aktivitas memasak. Foto/ MNC Media.
A A A
JAKARTA - Memasak merupakan kegiatan yang sudah ada sejak dahulu demi memenuhi kebutuhan perut manusia. Dahulu, peralatan masak hanya sedikit sehingga lebih sulit dan membutuhkan waktu yang lama.

Seiring dengan berjalannya waktu, alat masak juga semakin berkembang sehingga memudahkan ibu rumah tangga untuk melakukan aktivitas memasak. Terdapat jenis alat masak kekinian seperti food processor dan yang lainnya. Untuk lebih lengkapnya, silakan simak artikel berikut ini.

Peralatan Masak Kekinian yang Wajib Ada di Rumah

1. Food Processor

Food Processor dapat digunakan untuk memotong, menggiling, mengiris, mencampurkan bahan makanan, hingga membuat adonan. Alat ini memiliki kapasitas yang lebih besar yaitu mencapai 2,5 liter. Setiap bagian dari alat ini dapat dibongkar pasang untuk dibersihkan sehingga lebih awet untuk digunakan.

2. Pisau

Pisau merupakan instrumen utama dalam proses pengolahan bahan makanan. Untuk itu, perlu diperhatikan kualitas pisau yang digunakan saat memotong bahan makanan agar mendapatkan tingkat presisi yang tinggi. Terdapat banyak variasi jenis pisau yang dapat dipilih sesuai dengan tujuan pemotongan yang diinginkan.

3. Hand Blender

Hand blender merupakan alat masak kekinian yang cukup multifungsi. Tidak hanya dapat membuat smoothies, kamu juga bisa menggunakan alat ini untuk membuat sup langsung di atas panci panas. Biasanya, hand blender lebih sering digunakan untuk membuat makanan bayi dengan lebih mudah, cepat, dan memberikan hasil yang lebih halus.

4. Gelas Ukur & Sendok Takar
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1570 seconds (0.1#10.140)