Libatkan Anya Geraldine, Video Musik Cuek Rizky Febian Raih 3,5 Juta Views

Senin, 10 Agustus 2020 - 17:32 WIB
loading...
Libatkan Anya Geraldine,...
Rizky Febian melibatkan Anya Geraldine untuk tampil dalam video musik dari lagu barunya berjudul Cuek. Hasilnya, hingga saat ini tembang itu meraih 3,5 juta views di YouTube. Foto/Istimewa.
A A A
Penyanyi Rizky Febian kembali merilis lagu baru berjudul 'Cuek'. Menariknya, saat video music ‘Cuek’ diperkenalkan, tembang itu langsung mendapat sambutan hangat pecinta music Indonesia. Hingga saat ini video music yang melibatkan model cantik Anya Geraldine itu telah menembus 3,5 juta views di YouTube.

Sebelumnya, video music yang tayang di channel Youtube Rizky Febian ini sudah trending, masuk 15 besar pada akhir pecan lalu, tepatnya pada Sabtu (8/8).

Selain lagunya yang easy listening, video music Cuek dikenam menarik. Rizky tampak romantis saat menjadi pasangan Anya Geraldine. Mereka sangat romantis dan saling perhatian hingga akhirnya Anya mengira Risky tidak mengharapkan hubungan mereka lagi karena cuek tiba-tiba.

“Tema lagu ini sering terjadi dan dialami semua orang ya kadang kalau lagi jauh atau long distance relationship (LDR) jadi saling salah paham, menyalahkan dan cuek satu sama lain. Ini yang mau saya angkat dalam single baru dan kali ini ajak Anya Geraldine buat jadi model video klipnya,” kata Rizky. (Baca juga: Yonggi Mikama Akhirnya Mampu Keluar dari Bayang-Bayang Anak Band ).

Lagu Cuek juga menjadi pembuka rangkaian proyek trilogi 'Garis Cinta' yang liriknya ditulis dari peristiwa yang sering dirasakan banyak pasangan, yaitu selalu berpikiran berlebih terhadap pasangannya. Pada proses pengerjaannya, putra sulung komedian Sule ini dibantu Ajier Effendi sebagai music arranger dan Beraldy Dean sebagai session player untuk membuat demo dan untuk vocal director, Rizky dibantu Bowo 'Soulmate'.
(tdy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Its Family Time! Rayakan...
Its Family Time! Rayakan Bulan Penuh Berkah, Konser Wali di GTV Bikin Hati Adem!
Makna di Balik 2 Minggu:...
Makna di Balik 2 Minggu: Single Terbaru Glenn Samuel yang Menyentuh Hati
Putri Nabila Meminta...
Putri Nabila Meminta Maaf pada Mantan Kekasih di Lagu Maaf
Daftar Lengkap Musisi...
Daftar Lengkap Musisi Gugat UU Hak Cipta ke MK, Ada Ariel NOAH, BCL hingga Bernadya
Kisah Cinta dan Kehilangan,...
Kisah Cinta dan Kehilangan, Nabila Taqiyyah Hadirkan 8 Lagu dalam Album Kekal yang Sementara
Gemuruh, Lagu yang Menyuarakan...
'Gemuruh', Lagu yang Menyuarakan Kesepian dan Perjuangan Batin
Diam-Diam Jadi Curahan...
Diam-Diam Jadi Curahan Hati Betrand Putra Onsu tentang Penyesalan Cinta di Tahun 2025
Masih Tetap Eksis setelah...
Masih Tetap Eksis setelah Dua Tahun Dirilis, Lagu Somebody’s Pleasure (Extended Verson) dari Aziz Hedra Jadi Menempati Peringkat 1 di TREBEL Top Download Februari 2025!
Keren, Band DMasiv Diabadikan...
Keren, Band D'Masiv Diabadikan Jadi Nama Halte TransJakarta Petukangan
Rekomendasi
China Setop Impor LNG...
China Setop Impor LNG AS Gegara Tarif Trump, Geser ke Sumber Alternatif
Profil dan Biodata Brigjen...
Profil dan Biodata Brigjen TNI Kristomei Sianturi, Lulusan Terbaik Susopsgab Diangkat Jadi Kapuspen TNI
4 Orang Jemaah Umrah...
4 Orang Jemaah Umrah Korban Tewas Bus Terbakar Ternyata Sekeluarga asal Semarang
Berita Terkini
Selebgram Isa Zega Pasrah...
Selebgram Isa Zega Pasrah Lebaran di Penjara: Gak Masalah
13 menit yang lalu
Kasus Codeblu Memanas!...
Kasus Codeblu Memanas! Tak Ada Kata Maaf Clairmont Tempuh Jalur Hukum, Kerugian Rp5 Miliar
13 menit yang lalu
Ifan Seventeen Siap...
Ifan Seventeen Siap Mundur sebagai Dirut PFN: Silahkan jika Ada yang Mampu
1 jam yang lalu
Agensi Kim Soo Hyun...
Agensi Kim Soo Hyun Batalkan Rencana Kirim Uang Belasungkawa pada Keluarga Kim Sae Ron, Netizen Muak!
2 jam yang lalu
The Great Slowdown,...
The Great Slowdown, Wisata Spiritual Penuh Damai di Jantung Ubud
2 jam yang lalu
3 Barang Termahal Milik...
3 Barang Termahal Milik Raja Charles, Jam Tangan Patek Philippe Seharga Rp2,4 Miliar
3 jam yang lalu
Infografis
Respons Kemlu Soal Relokasi...
Respons Kemlu Soal Relokasi 2 Juta Warga Gaza ke Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved