Tips Memilah Informasi di Medsos, Waspadai Hal Negatif yang Ganggu Kesehatan Mental

Kamis, 04 Januari 2024 - 22:36 WIB
loading...
Tips Memilah Informasi...
Media sosial sudah menjadi konsumsi masyarakat. Tak hanya orang dewasa, anak-anak hingga remaja pun menggunakan. Foto/ YouTube.
A A A
JAKARTA - Media sosial sudah menjadi konsumsi masyarakat. Tak hanya orang dewasa, anak-anak hingga remaja pun menggunakan media sosial.

Namun perlu diingat, banyak hal negatif yang akan dialami seseorang bila tidak bisa memfilter informasi di media sosial. Salah satunya mengganggu kesehatan mental karena mereka akan merasa kecil hati melihat pencapaian orang lain, terutama anak muda.

Caleg DPRD Provinsi Banten Dapil 9 Partai Perindo, Ratu Dewi Nabilla menyampaikan pribadi anak muda belum stabil, ditambah lagi terpapar begitu banyak informasi. Menurutnya hal yang terpenting adalah untuk mengontrol diri sendiri.

"Coba untuk kontrol diri sendiri, mulai disiplin sama diri sendiri. Harus pintar pintar merasakan apa yg dirasakan diri," kata Ratu dalam Podcast Aksi Nyata bertajuk 'Gen Z Rentan Alami Masalah Kesehatan Mental, Bagaimana Mengatasinya?', Kamis (4/1/2024).

Selain itu, Ratu mengatakan anak muda tidak boleh mudah menyerah untuk diri sendiri. Terutama dalam mengontrol diri sendiri.

"Jangan dengerin omongan orang lain, fokus untuk diri sendiri agar bisa fokus ke depannya," tutur dia.

Dan yang tak kalah penting adalah self love atau cintai diri sendiri sebelum mencintai orang lain.

"Gimana caranya lakukan apa yang kalian suka, misalnya kalian suka olahraga, suka ngobrol ya lakuin. Pastikan cinta untuk diri kalian cukup nah jalannya akan lebih muda," ucapnya.
(tdy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Its Family Time! Sambil...
It's Family Time! Sambil Nunggu Tabungan Terkumpul, Eksplorazi GTV Jadi Tontonan Baru Buat Cek Destinasi Terbaik Ala Gen-Z!
Kenapa Ada Orang yang...
Kenapa Ada Orang yang Kidal? Dikaitkan dengan Kecerdasan, Gen hingga Kejahatan
Meghan Markle Bakal...
Meghan Markle Bakal Buka Rahasia di Podcast Barunya Mulai April, Singgung Keluarga Kerajaan?
Meghan Markle Bakal...
Meghan Markle Bakal Tertawa Paling Akhir, Siapkan Podcast usai Acara Masaknya Penuh Kritik
Jadi Favorit Gen Z,...
Jadi Favorit Gen Z, Aice Pertahankan Gelar WOW Brand Award Tahun Ini
Seram! Tenny Tap Ceritakan...
Seram! Tenny Tap Ceritakan Perempuan yang Beli Rumah Murah tapi Malah Diteror
Relate Banget! Sitkom...
Relate Banget! Sitkom Ramadan Farel Tarek Tampilkan Fenomena Unik saat Puasa
Justin Bieber Makin...
Justin Bieber Makin Tertutup di Tengah Perilaku Aneh, Persempit Circle Pertemanan
Gen Z Merapat! Soulyu...
Gen Z Merapat! Soulyu Hadirkan Juicy Glow Lip Balm dengan 5 Shades Kekinian
Rekomendasi
PPP Siap Muktamar, Sekjen:...
PPP Siap Muktamar, Sekjen: Tak ada Pergantian Pengurus Wilayah dan Cabang
Kisah Pertempuran Raja...
Kisah Pertempuran Raja Mataram dengan Adiknya Sendiri
Brevet dan Penghargaan...
Brevet dan Penghargaan Komjen Imam Sugianto, Eks Ajudan Presiden SBY yang Kini Jabat Waka BIN
Berita Terkini
Usia Muda, Karya Mendunia:...
Usia Muda, Karya Mendunia: Brand Fesyen Ini Buktikan Perempuan Bisa Berdaya dan Memberdayakan
59 menit yang lalu
Thariq Halilintar Jelang...
Thariq Halilintar Jelang Kelahiran Anak Pertamanya: Lagi Belajar Jadi Ayah yang Baik
1 jam yang lalu
5 Cara Ampuh Mengatasi...
5 Cara Ampuh Mengatasi Radang Amandel Tanpa Operasi, Aman dan Alami
1 jam yang lalu
Pemkab Minahasa Utara...
Pemkab Minahasa Utara Gencarkan Langkah Pencegahan DBD demi Lindungi Warga
2 jam yang lalu
4 Potret Renata Kusmanto,...
4 Potret Renata Kusmanto, Istri Fachri Albar yang Jadi Sorotan Netizen
3 jam yang lalu
Tren Makanan Manis Meningkat,...
Tren Makanan Manis Meningkat, Yuk Cegah Obesitas dengan 5 Tips Sederhana Ini
4 jam yang lalu
Infografis
5 Manfaat Salat Tarawih...
5 Manfaat Salat Tarawih bagi Kesehatan yang Harus Diketahui
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved