January, Bring It On! Tontonan Fresh Vision+ di Bulan Januari: Original Series Terbaru hingga Pertandingan Olahraga Dunia

Jum'at, 12 Januari 2024 - 15:56 WIB
loading...
A A A
Radio

Semua dimulai dari siaran radio terkutuk, membangkitkan kengerian sang pembunuh berantai dengan cerita pahit untuk melindungi ibunya. Ia mengaku selama membunuh mendapatkan bisikan dari sebuah siaran radio pada seorang jurnalis investigasi. Tak disangka, ada rahasia yang lebih mengerikan dibalik itu semua.

Temen Ngekost

Keseruan hidup di kost-an akan selalu dikenang, begitu juga dengan Kostan South House yang dihuni oleh Yasmin, Kai, Rafi, Dian dan Opay yang memiliki latar belakang dan profesi yang berbeda-beda. Mereka akan berbagi keseharian sebagai penghuni kost dengan segala macam kehidupannya yang lucu, dengan latar kota Jakarta Selatan di era modern.

AFC Asian Cup Qatar 2023

Perebutan Piala Asia semakin meriah dengan ambisi dari 24 tim yang akan menunjukkan taringnya selama perhelatan AFC Asian Cup Qatar 2023 yang diselenggarakan pada 12 Januari – 10 Februari 2024 di Qatar. Dukung Timnas Indonesia untuk meraih kemenangan melalui live streaming Vision+, gudangnya tayangan sepak bola sepanjang tahun.

BWF Malaysia Open 2024

Ajang pertandingan bulu tangkis bergengsi dunia, BWF Malaysia Open 2024 mulai digelar pada 9-14 Januari di Axiata Arena, Malaysia. Sajian olahraga terbaik dari Vision+ untuk Anda penggemar bulu tangkis. Dukung wakil Indonesia puncaki klasemen di sepanjang gelaran BWF Malaysia Open 2024.

Selain list diatas, masih banyak lagi tontonan seru dan terbaru dari Vision+ yang bisa kamu saksikan di aplikasi streaming Vision+ kapan saja dan dimana saja melalui smartphone mu!

Nikmati berbagai konten di Vision+ dengan berlangganan Vision+ Premium yang memiliki berbagai original series, Video on Demand dari berbagai genre, serta channel lokal dan internasional dengan film dan program TV kelas dunia. Untuk menikmati konten lengkap dengan berbagai pertandingan olahraga, Anda bisa berlangganan Vision+ Premium with Sports dengan tambahan channel olahraga yang lengkap.
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1469 seconds (0.1#10.140)