26 Idol K-Pop yang Jadi Full Member KOMCA, Terbaru Jung Kook dan Soyeon

Kamis, 01 Februari 2024 - 11:55 WIB
loading...
26 Idol K-Pop yang Jadi...
Ada 26 idol K-pop yang menjadi full member KOMCA, yang terbaru ada Jung Kook BTS dan Soyeon (G)I-DLE. Foto/Calvin Klein, Cube Entertainment
A A A
JAKARTA - Sejak 2011, idol K-pop mulai rutin terpilih menjadi full member (anggota tetap) Korea Music Copyright Association (KOMCA).

KOMCA adalah organisasi non-profit yang berdiri sejak 1967. Mereka mendukung dan melindungi hak cipta dari karya musik, penampilan di depan publik dan dalam konten penyiaran, perekaman, dan reproduksi karya oleh para musisi Korea.

KOMCA memiliki dua bentuk keanggotaan, yaitu "associate" dan "full" member. Para pemilik hak cipta, termasuk penulis, komposer, arranger, serta pempublikasi musik bisa menjadi associate member.



Lantas, bagaimana untuk menjadi full member KOMCA? Associate member yang berkontribusi secara substansial terhadap penciptaan sebuah karya musik bisa dipromosikan oleh dewan direksi KOMCA untuk menjadi full member.

Mengutip Koreaboo, untuk menjadi full member juga harus sudah menjadi associate member selama tiga tahun. Selain itu, juga sudah mampu mendapatkan royalti 30 juta won (Rp355,9 juta) per tahun.

Keistimewaan menjadi full member KOMCA salah satunya adalah bisa menghadiri dan memiliki hak pilih dalam rapat umum dan bisa dipilih menjadi dewan direksi. Dewan ini terdiri dari 21 anggota, dan dipilih tiap tiga tahun sekali.

Bagi para idol K-pop yang kadang masih dipandang sebelah mata sebagai musisi, menjadi full member KOMCA menjadi kehormatan tersendiri karena tiap tahunnya hanya ada 25 orang yang dipilih oleh dewan direksi.

Berikut ini 26 idol K-pop yang terpilih menjadi full member KOMCA sejak 2011 hingga 2024.

1. Tahun 2011

26 Idol K-Pop yang Jadi Full Member KOMCA, Terbaru Jung Kook dan Soyeon

Foto:Instagram/xxxibgdrgn
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jin BTS Umumkan Konser...
Jin BTS Umumkan Konser Solo RUNSEOKJIN_EP.TOUR, Ini Jadwal Lengkapnya
Menghadirkan Karya-karya...
Menghadirkan Karya-karya Terbaik Musik Dangdut Tanah Air, Dangdut 24 Karat di MNCTV
MNCTV Rumahnya Musik...
MNCTV Rumahnya Musik Dangdut Hadirkan Program Terbaru: Dangdut 24 Karat Karaoke Dadakan
Belum Beruntung: Lagu...
Belum Beruntung: Lagu Batas Senja yang Merangkum Luka Cinta Anak Muda, Download Gratis Lagunya hanya di TREBEL!
Pendarra Ceritakan Makna...
Pendarra Ceritakan Makna Mendalam Dibalik Lagu Perjalanan Singkat, Download GRATIS Lagunya hanya di TREBEL!
Persembahan Spesial...
Persembahan Spesial untuk Para Pecinta Musik Dangdut Tanah Air, Dangdut 24 Karat Hadir di MNCTV
Putri Nabila, Penyanyi...
Putri Nabila, Penyanyi Pendatang Baru di Dunia Musik POP dengan Segudang Talenta
Lagu Ed Sheeran Disebut...
Lagu Ed Sheeran Disebut Tidak Sehat untuk Otak, Merusak seperti Heroin
Ini Daftar Jadwal Konser...
Ini Daftar Jadwal Konser K-Pop dan Fan Meeting di Indonesia Sepanjang 2025
Rekomendasi
Intip Cara Hemat Belanja...
Intip Cara Hemat Belanja Online di Tengah Ekonomi Menantang
El Clasico Jilid 3,...
El Clasico Jilid 3, Barcelona Favorit Juara Copa del Rey 2025
Dorong PNBP, AUKSI dan...
Dorong PNBP, AUKSI dan DJKN Jatim Perkuat Ekosistem Lelang Sukarela
Berita Terkini
Tren Makanan Manis Meningkat,...
Tren Makanan Manis Meningkat, Yuk Cegah Obesitas dengan 5 Tips Sederhana Ini
38 menit yang lalu
10 Daftar Nama Brainrot...
10 Daftar Nama Brainrot Anomali, Fenomena Kemunduran Mental di Era Digital yang Viral
9 jam yang lalu
Jennifer Coppen dan...
Jennifer Coppen dan Justin Hubner Dikabarkan Ngedate di London, Resmi Pacaran?
9 jam yang lalu
Sosok Nico Surya, Pria...
Sosok Nico Surya, Pria yang Diduga Selingkuhan Paula Verhoeven Sekaligus Teman Baim Wong
9 jam yang lalu
Sinopsis dan Daftar...
Sinopsis dan Daftar Pemain Weak Hero Class 2 yang Tayang Hari Ini
10 jam yang lalu
Saksikan Ajang Apresiasi...
Saksikan Ajang Apresiasi Tertinggi Wanita-Wanita Inspiratif di Indonesia dan Vote Nominasi Favoritmu di WOMENS INSPIRATION AWARDS 2025, Selasa 29 April Pukul 21.00 WIB di iNews
10 jam yang lalu
Infografis
Pakistan dan India Diambang...
Pakistan dan India Diambang Perang Habis-habisan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved