Cita Rasa Nusantara Mendunia, Waseda Boys Jelajahi Makanan Indonesia di Supermarket Belanda

Rabu, 28 Februari 2024 - 16:40 WIB
loading...
Cita Rasa Nusantara...
Waseda Boys kembali dengan perjalanan kuliner yang berbeda, setelah menjelajahi berbagai makanan dari berbagai negara, kini giliran makanan Indonesia. Foto/MNC Media
A A A
JAKARTA - Waseda Boys kembali dengan perjalanan kuliner yang berbeda, setelah menjelajahi berbagai makanan dari berbagai negara, kini giliran makanan Indonesia yang mereka eksplorasi. Dalam petualangan terbarunya, Waseda Boys menemukan kejutan yang menyenangkan di salah satu supermarket terkenal di Belanda, Albert Heijn.

Video berjudul "HAH!? ADA MAKANAN INDONESIA DI SUPERMARKET BELANDA!? ENAK GAK YA!? | WORLD TRIP 75." Dalam video tersebut, Waseda Boys dengan antusias menyajikan temuan menarik mereka tentang makanan khas Indonesia yang tersedia di rak-rak supermarket di Belanda.



Dengan sorotan mata yang berbinar-binar, Waseda Boys memperlihatkan beragam makanan Indonesia yang dapat ditemukan di Albert Heijn. Bagian makanan Indonesia tersebut ternyata cukup luas, menawarkan berbagai hidangan siap saji yang menggugah selera. Mulai dari tempe kecap, nasi goreng sate ayam, semur, rendang, hingga babi panggang dengan harga yang terjangkau.

Ketika mereka mencicipi hidangan-hidangan tersebut, mereka kaget dan menyatakan, “WAHH ENAK!” karena memiliki rasa yang sama persis dengan makanan di Indonesia. Dengan penuh semangat, Yusuke menjelaskan, “Kalau tempe yang aku makan di warteg agak pedas, ini pas banget, dan tempenya enak banget” sambil menikmati sensasi tempe yang disajikan.



Namun, video ini tak sekadar tentang petualangan kuliner semata. Ini juga sebuah perjalanan pengalaman bagi penonton, memperlihatkan betapa jauhnya budaya Indonesia menyebar ke seluruh penjuru dunia. Dengan semangat penjelajahan kuliner yang menggugah selera, Bu Bang telah memberikan pandangan baru tentang bagaimana cita rasa Indonesia mampu memikat lidah di manapun, bahkan di Belanda yang jauh dari tanah air.
(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Menikmati Olahan Modern...
Menikmati Olahan Modern Kuliner Nusantara ala Resor Bintang Lima di Bali
7 Makanan yang Mengandung...
7 Makanan yang Mengandung Lebih Banyak Protein Dibanding Ayam
8 Makanan Khas Imlek...
8 Makanan Khas Imlek di Indonesia dan Maknanya, Kue Keranjang Simbol Kemakmuran
Daftar Makanan yang...
Daftar Makanan yang Tidak Boleh Disimpan di Kulkas, dari Bawang hingga Pisang
Perluas Jangkauan, Kevin...
Perluas Jangkauan, Kevin Sanjaya Buka Cabang Ketiga Chanba Private Room Grill di Puri Kembangan
Lord Adi Grebek Dapur...
Lord Adi Grebek Dapur Tempayan Bistro: Kuliner Nusantara dengan Sentuhan Autentik
Lord Adi Grebek Dapur...
Lord Adi Grebek Dapur Tempayan Indonesian Bistro di Bandung, Sajikan Hidangan Nusantara Autentik
5 Makanan untuk Mencegah...
5 Makanan untuk Mencegah Ginjal Rusak, Konsumsi Mulai Hari Ini
Mengintip Aneka Menu...
Mengintip Aneka Menu Makan Bergizi Gratis di Berbagai Daerah Indonesia
Rekomendasi
Kemhan Bersama Yayasan...
Kemhan Bersama Yayasan Rabu Biru Beri Layanan Kesehatan Bagi Veteran dan Warakawuri
Ahok 8 Jam Diperiksa...
Ahok 8 Jam Diperiksa Kejagung: Intinya Saya Mau Membantu
Genjot Daya Saing UMKM,...
Genjot Daya Saing UMKM, Pertamina Fasilitasi Sertifikasi Halal dan HaKI
Berita Terkini
Its Family Time! Ayo...
Its Family Time! Ayo Ajak si Kecil Belajar Puasa Lewat Lagu-lagu Easy Listening di Cocomelon GTV!
36 menit yang lalu
Seperti Kim Soo Hyun,...
Seperti Kim Soo Hyun, Artis Ini Pacari Anak di Bawah Umur
56 menit yang lalu
Shahabi Sakri Jadi Saingan...
Shahabi Sakri Jadi Saingan Ajil Ditto? Rebutin Davina Karamoy di Series Culture Shock!
1 jam yang lalu
Bobon Santoso Mualaf...
Bobon Santoso Mualaf Tanpa Beritahu Istri, Ucap Syahadat secara Spontan
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Romansa...
Sinopsis Sinetron Romansa Kampung Dangdut Eps 14: Heboh Sosok Misterius di Desa Cinada
2 jam yang lalu
Suparman Reborn 4: Anting...
Suparman Reborn 4: Anting Aneu Dicuri oleh Duo Maling, Suparman Segera Bertindak
2 jam yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara versi Transparency International
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved