Hari Dongeng Sedunia, Anak-Anak RPTRA Kebon Sirih Girang Dapat Buku Bacaan dari MNC Peduli

Kamis, 07 Maret 2024 - 20:31 WIB
loading...
Hari Dongeng Sedunia,...
MNC Peduli pembagikan buku bacaan pada Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) Kebon Sirih. Foto/ mpi
A A A
JAKARTA – MNC Peduli menggelar acara pembagian bantuan berupa buku bacaan kepada Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) Kebon Sirih sebagai bentuk menyambut Hari Dongeng Sedunia pada Kamis (7/3/2024).

Akan tetapi, kegiatan ini tidak semata-mata karena peringatan Hari Dongeng yang jatuh pada 30 Maret saja, melainkan untuk meningkatkan literasi anak-anak setempat dalam hal membaca.



Elsa, anak-anak di RPTRA mengaku sangat senang dengan kegiatan yang dilakukan MNC Peduli.

“Senang,” kata Elsa saat ditemui dalam acara MNC Peduli Serahkan Buku Bacaan dalam Rangka Hari Dongeng Sedunia di RPTRA Kebon Sirih, Jakarta Pusat.

Menurutnya dengan pembagian buku yang diberikan MNC Peduli dapat membuat dirinya dan teman-teman bisa melakukan kegiatan berkumpul dan belajar bersama. Sehingga tidak hanya sekadar bermain, melainkan bisa menambah wawasan yang ada.

“Tadi belajar bareng (teman-teman),” ucap Elsa.

Tidak hanya itu, Elsa juga mengaku mendapat banyak buku bacaan pada hari ini, maka Elsa dan teman-temannya berjanji akan lebih sering mengunjungi RPTRA untuk belajar dan membaca buku bersama.

Untuk diketahui, MNC Peduli juga memberikan berbagai macam buku bacaan mulai dari buku dongeng hingga buku sejarah. Hal itu disampaikan langsung oleh Syafril Nasution selaku Ketua MNC Peduli saat memberikan bantuan buku bacaan tersebut.

“Beberapa buku yang sudah kita siapkan termasuk juga buku dongeng (hingga) buku sejarah juga ada,” kata Syafril.
(tdy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Curhat Pilu Paula Verhoeven...
Curhat Pilu Paula Verhoeven Bertemu Anak hanya 2 Jam saat Lebaran
Wulan Guritno Bekukan...
Wulan Guritno Bekukan Sel Telur demi Punya Anak sebelum Usia 45 Tahun
Nutrilon Royal Science...
Nutrilon Royal Science Camp Singapore 2025 Ajak Orang Tua Cetak Generasi Juara
Kronologi Michelle Halim...
Kronologi Michelle Halim Diduga Doxing Anak di Bawah Umur, Berawal dari Tak Terima Diingatkan
Michelle Halim Diduga...
Michelle Halim Diduga Doxing Anak di Bawah Umur, Warganet Ramai Laporkan Aksinya
Pengurus Masjid Raudhatul...
Pengurus Masjid Raudhatul Jannah Apresiasi MNC Peduli Gelar Program Ramadan 2025
Jamaah Masjid Raudhatul...
Jamaah Masjid Raudhatul Jannah Bersyukur Dapat Takjil Gratis lewat Program Ramadan MNC Peduli
MNC Peduli Gelar Kegiatan...
MNC Peduli Gelar Kegiatan Ramadan Sebulan Penuh di Masjid Raudhatul Jannah Kebon Jeruk
Elon Musk Sambut Kelahiran...
Elon Musk Sambut Kelahiran Anak ke-14 dengan Shivon Zilis, Namanya Seldon Lycurgus
Rekomendasi
Indonesia dan USTR Intensif...
Indonesia dan USTR Intensif Bahas Negosiasi Tarif dalam 60 Hari ke Depan
Elnusa Petrofin Gelar...
Elnusa Petrofin Gelar Job Fair Perkuat Pengembangan Talenta Muda
Prabowo Berduka atas...
Prabowo Berduka atas Wafatnya Paus Fransiskus: Pesanmu Jaga Bhinneka Tunggal Ika Membekas di Hati
Berita Terkini
KemenPPPA-Kowani Pecahkan...
KemenPPPA-Kowani Pecahkan Rekor MURI pada Perayaan Hari Kartini 2025
4 jam yang lalu
Rofiah Wujudkan Semangat...
Rofiah Wujudkan Semangat Kartini dengan Gerakkan Ekonomi Desa
5 jam yang lalu
Its Family Time! Chilling...
Its Family Time! Chilling Setelah Beraktivitas, Nonton Deretan Film Blockbuster Di Big Movies Platinum GTV!
5 jam yang lalu
4 Film Inspiratif yang...
4 Film Inspiratif yang Wajib Ditonton untuk Memperingati Hari Kartini
5 jam yang lalu
Paus Fransiskus Meninggal...
Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Habib Jafar: Selamat Jalan Teladan Kesederhanaan
5 jam yang lalu
Cahaya Manthovani Diganjar...
Cahaya Manthovani Diganjar Puspa Nawasena, Simbol Semangat Kartini Masa Kini
6 jam yang lalu
Infografis
Hindari Tarif Trump,...
Hindari Tarif Trump, Apple Terbangkan 1,5 Juta iPhone dari India
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved