Kronologi Kate Middleton Menghilang Pascaoperasi Perut, Muncul Teori Konspirasi

Jum'at, 15 Maret 2024 - 21:05 WIB
loading...
A A A
4. Publik Bertanya Kondisi Kate Middleton
Kate Middleton semakin tidak ada kabar, masyarakat pun mulai menanyakan kondisi kesehatannya. Apalagi, pada 5 Februari 2024, kerajaan mengumumkan Raja Charles mengidap kanker. Hal ini membuat sejumlah tugas kerajaan dibebankan pada Pangeran William.



5. Sederet Dugaan Foto Editan
Satu lagi konspirasi soal hilangngnya Kate Middleton dari publik ialah munculnya beberapa foto yang diduga editan. Pada perayaan Hari Ibu, beredar foto Kate Middleton dengan anak-anaknya. Ini menjadi foto pertama Kate pasca menghilang dari publik.

Namun, publik dibuat heboh lantaran foto tersebut merupakan editan. Pihak kerajaan bahkan mengungkap Kate mengakui dirinya mengedit foto tersebut.

Kemudian, ada pula potret Kate berada di mobil bersama Pangeran William. Namun, lagi-lagi publik menduga itu editan.

Dari kronologi terebut, muncul berbagai teori konspirasi dari publik yang semakin mempertanyakan keberadaan Kate Middleton.

Banyak dari mereka yakin Kate sebenarnya tak baik-baik saja dan kondisinya ditutupi oleh pihak kerajaan.

“Kate kemungkinan sakit kayaknya,” tulis akun @vi*******.

“Netizen luar spekulasinya katanya koma lah pasca operasi,” tulis @er***.

Meski begitu, banyak pula warganet yang yakin Kate Middleton hanya melakukan penyembuhan pascs operasinya. Mereka pun tetap menantikan Kate muncul ke publik pada Paskah mendatang.
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.6937 seconds (0.1#10.140)