Pengurus Masjid Raudhatul Jannah Apresiasi Bantuan MNC Vision

Rabu, 27 Maret 2024 - 21:50 WIB
loading...
Pengurus Masjid Raudhatul...
Pengurus Masjid Raudhatul Jannah di Kedoya, Jakarta Barat mengapresiasi bantuan yang diberikan oleh MNC Vision. Bantuan ini disalurkan kepada anak yatim. Foto/Ayu Utami Anggraeni
A A A
JAKARTA - Pengurus Masjid Raudhatul Jannah di Kedoya, Jakarta Barat mengapresiasi bantuan yang diberikan oleh MNC Vision , Rabu (27/3/2024). Bantuan ini disalurkan kepada anak yatim yang membutuhkan.

MNC Vision , dikatakan pengurus Masjid Raudhatul Jannah H. Alfan Afandi memberikan bantuan kepada 20 anak yatim piatu. Di mana mereka berasal dari tiga RT di RW 8 kawasan Kedoya, Jakarta Barat.

"RW 8 yang terdiri dari 3 RT yang kita bantu yaitu RT 8, RT 7, dan RT 10. Di mana total ada 20 anak yatim piatu," kata Alfan di MNC Vision, Jakarta Barat, Rabu (27/3/2024).



Dengan adanya santunan untuk anak yatim di bulan Ramadan ini, Alfan berdoa semoga menjadi berkah bagi MNC Vision. Termasuk anak yatim yang menerima donasi.

"Dan ini Masya Allah di bulan yang berkah ini tentunya kita berharap bahwa santunan dari perusahaan ini betul-betul bermanfaat juga untuk perusahaan dan juga untuk anak yatim piatunya," jelasnya.

Terlebih santunan tersebut bisa digunakan oleh anak-anak dalam menyambut Lebaran yang tinggal menghitung hari.



"Dan bagi anak yatimnya tentunya ini semoga bermanfaat untuk mereka. Apalagi ini menjelang Lebaran membuat mereka lebih semangat untuk beribadah," tandasnya.
(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kolaborasi Kemenekraf...
Kolaborasi Kemenekraf dan MNC Group Perkuat Ekosistem Industri Kreatif Indonesia
MS Glow Aesthetic Clinic...
MS Glow Aesthetic Clinic Sebar Kebahagiaan, Berbagi dengan Anak Yatim di 7 Kota
Berbagi Kebahagiaan...
Berbagi Kebahagiaan di Bulan Ramadan Bersama Anak-anak Yatim Piatu
MNC Life Bersama MNC...
MNC Life Bersama MNC Insurance Gelar NgabubuTreat: Make Up Class untuk Rayakan Hari Perempuan Internasional
MNC Peduli Gelar Kegiatan...
MNC Peduli Gelar Kegiatan Ramadan Sebulan Penuh di Masjid Raudhatul Jannah Kebon Jeruk
Ratusan Karyawan MNC...
Ratusan Karyawan MNC Group Donor Darah untuk Bantu Pasien yang Membutuhkan
MNC Peduli dan PMI Sukabumi...
MNC Peduli dan PMI Sukabumi Gelar Aksi Donor Darah, Target 400 Pendonor Hari Ini
VISION+ dan Motorola...
VISION+ dan Motorola Kolaborasi, Dapatkan Paket Langganan hingga Rp365 Ribu Setiap Pembelian Seri MotoG45 5G!
Risye Dillianti Antusias...
Risye Dillianti Antusias Sambut Kolaborasi MNC Life dan Dayyan Wellness Hub: Membuat Masyarakat Sehat
Rekomendasi
Netanyahu Batal Tunjuk...
Netanyahu Batal Tunjuk Eli Sharafit Jadi Bos Baru Shin Bet karena Kritik Trump
Hari Kedua Lebaran,...
Hari Kedua Lebaran, 36.113 Wisatawan Berlibur ke Silang Monas
2 Juta Orang Sudah Mudik...
2 Juta Orang Sudah Mudik Lebaran Gunakan Kereta Api
Berita Terkini
Duka Anak Atas Meninggalnya...
Duka Anak Atas Meninggalnya Ray Sahetapy: Selamat Jalan Ayah
3 jam yang lalu
Profil Ray Sahetapy,...
Profil Ray Sahetapy, Aktor Senior Kebanggaan Indonesia
3 jam yang lalu
Aktor Senior Ray Sahetapy...
Aktor Senior Ray Sahetapy Meninggal Dunia
3 jam yang lalu
4 Film Komedi Seru untuk...
4 Film Komedi Seru untuk Menemani Momen Libur Lebaran Bersama Keluarga
4 jam yang lalu
Raffi Ahmad dan Nagita...
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Hadiri Open House Prabowo di Istana Negara
5 jam yang lalu
Sinopsis dan Daftar...
Sinopsis dan Daftar Pemain The Divorce Insurance, Drama Korea Bertema Asuransi Perceraian
6 jam yang lalu
Infografis
Negara-negara Arab Kutuk...
Negara-negara Arab Kutuk Langkah Israel Blokir Bantuan ke Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved