Dapatkan Makeup Look ala Madison Beer dengan Tips Berikut!

Jum'at, 31 Mei 2024 - 14:00 WIB
loading...
Dapatkan Makeup Look ala Madison Beer dengan Tips Berikut!
Siapa yang tidak kenal dengan penyanyi asal Amerika, Madison Beer? Pelantun lagu Reckless dan Make You Mine ini viral karena lagunya sering digunakan di TikTok. Foto/MNC Media
A A A
JAKARTA - Siapa yang tidak kenal dengan penyanyi asal Amerika, Madison Beer? Pelantun lagu “Reckless” dan “Make You Mine” ini menjadi viral karena lagunya sering digunakan sebagai backsound di TikTok.

Madison juga memiliki gaya makeup yang khas dan banyak beauty enthusiast yang sering membuat tutorial makeup ala penyanyi tersebut.

Tampilan makeup dari Madison Beer tertarik untuk mendapatkan tampilan makeup ala Madison Beer ? Simak tips-tips berikut ini!

1. Foundation dan Concealer

Aplikasikan foundation secara merata menggunakan beauty blender atau kuas foundation. Oleskan concealer untuk menutupi lingkaran hitam di bawah mata dan flek hitam di wajah. Kalian bisa menggunakan CC Cream seperti Soulyu Skin Glow karena selain ringan, produk ini juga mengandung Niacinamide, Squalane, Sodium Hyaluronate, dan Salicylic Acid yang dapat melembabkan, menjaga skin barrier, serta membersihkan kulit dan pori-pori wajah.



2. Contour dan Blush On

Gunakan contour di bagian pipi, hidung, dan rahang agar lebih terbentuk. Blend dengan baik agar tidak terlihat garis yang keras. Kemudian, aplikasikan blush on berwarna rose pink pada pipi kalian. Jika tidak ada contour dan blush on, kalian bisa menggunakan lipstik seperti Soulyu Lip Flush sebagai opsi, dengan menggunakan shade Sweetheart untuk contour, serta shade Smooth Move dan Kiss Me sebagai blush on. Kalian juga bisa menggunakan brow pen seperti Soulyu Brow Perfector untuk contour.

3. Pensil Alis

Isi alis kalian menggunakan pensil alis atau brow pen sesuai dengan bentuk alami alis. Jangan lupa untuk merapikannya dengan spoolie agar terlihat natural. Jika ingin mendapatkan alis yang lebih rapi dan presisi, gunakan Soulyu Brow Perfector karena aplikatornya yang ultra-precise.

4. Eyeshadow
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1145 seconds (0.1#10.140)
pixels