Dimas Anggara Akui Hadapi Tantangan saat Syuting Kartu Keluarga, Untungnya Ada Ini...

Kamis, 06 Juni 2024 - 12:34 WIB
loading...
Dimas Anggara Akui Hadapi...
Vision+ Originals kembali menghadirkan series drama komedi terbaru berjudul Kartu Keluarga. Series ini diperankan Dimas Anggara sebagai karakter utama. Foto/MNC Media
A A A
JAKARTA - Vision+ Originals kembali menghadirkan series drama komedi terbaru berjudul "Kartu Keluarga". Series produksi Screenmedia Films ini diperankan Dimas Anggara sebagai karakter utama. Ia memerankan Ambardi.

Dimas Anggara mengungkapkan bahwa memerankan karakter Ambardi cukup sulit.

"Sulit ya, karena butuh imajinasi," ungkap Dimas Anggara.



Dimas Anggara juga menjelaskan bahwa karakter Ambardi memiliki banyak sisi yang kompleks, dan ia harus benar-benar mendalami karakter tersebut agar dapat memerankannya dengan baik.

Beruntung, Dimas Anggara mendapatkan arahan yang jelas dan detail dari sutradara “Kartu Keluarga”, Sukhdev Singh.

"Pak Sukhdev menjelaskan karakternya dengan jelas dan detail, kayak seberapa polos dan detailnya karakter Pak Bardi. Diagram emosinya udah tahu, jadi begitu shooting udah tau," ujar Dimas Anggara.

Penasaran kan gimana karakter Dimas Anggara di series "Kartu Keluarga"? Yang pasti pesonanya pasti bikin penonton terpikat! Series ini dapat disaksikan secara eksklusif di platform streaming Vision+ GRATIS dengan klik di sini.

Nikmati berbagai konten di Vision+ dengan berlangganan Vision+ Premium yang memiliki berbagai original series, Video on Demand dari berbagai genre, serta channel lokal dan internasional dengan film dan program TV kelas dunia.

Vision+, Happiness, Anytime, Anywhere!
#originalseries #visionplus #KartuKeluarga
(tsa)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Series Culture Shock...
Series Culture Shock Bikin Geger, Penonton: Gak Cuma Hiburan, Tapi Relate!
VISION+ Rilis First...
VISION+ Rilis First Look Series Sugar Daddy Kolaborasi Bareng VIU
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Have a Nice Date Eps 1: Ketahuan Selingkuh, Natasha Putus dari Reno
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Cidro Asmoro Eps 1: Tak Direstui Jadi Musisi, Daru Ndarboy Genk Pilih Minggat dari Rumah
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Montir Cantik Eps 1: Kisahkan Aksi Si Cantik Jago Otomotif
Arbani Yasiz Jadi Tokoh...
Arbani Yasiz Jadi Tokoh Komik Favoritnya Hanggini, Jangan Lewatkan My Comic Boyfriend di GTV!
Second Account Tayang...
Second Account Tayang di GTV, Serial Thriller Misteri yang Ungkap Rahasia Gelap Media Sosial
Original Series Vision+...
Original Series Vision+ Hadir di RCTI: 5 Kisah Seru Tiap Sore, Mulai 10 April!
Perempuan Bisa! Deretan...
Perempuan Bisa! Deretan Series Keren di VISION+ yang Angkat Kisah Tangguh & Inspiratif
Rekomendasi
Kenapa Allah Memilih...
Kenapa Allah Memilih Nabi Isa untuk Membunuh Dajjal?
Kemlu Ungkap Kasus Perdagangan...
Kemlu Ungkap Kasus Perdagangan Orang, 19 TKI Dipaksa Jadi PSK di Dubai
5 Anak Perusahaan Duta...
5 Anak Perusahaan Duta Palma Didakwa Rugikan Keuangan Negara Rp4,7 Triliun
Berita Terkini
Kesabaran Pangeran William...
Kesabaran Pangeran William Diuji Meghan Markle dengan Keputusannya yang Tidak Sopan
57 menit yang lalu
Profil dan Biodata Fira...
Profil dan Biodata Fira Cantika, Penyanyi Dangdut Muda Asal Malang
1 jam yang lalu
Istana Buckingham Tegaskan...
Istana Buckingham Tegaskan Raja Charles III Tidak Akan Turun Takhta dalam Waktu Dekat
2 jam yang lalu
Pangeran William Tak...
Pangeran William Tak Akan Ampuni Harry, Siapkan Serangan Balik
3 jam yang lalu
Raja Charles III Sewot...
Raja Charles III Sewot Diteriaki Nama Putri Diana, Langsung Beri Tatapan Tajam
4 jam yang lalu
Sinopsis Film Transporter...
Sinopsis Film Transporter 3, Misi Kurir Berbahaya dengan Bom Waktu di Pergelangan Tangan
10 jam yang lalu
Infografis
Inggris Saat Ini Menghadapi...
Inggris Saat Ini Menghadapi Ancaman 800 Rudal Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved