Edward Akbar Duga Kimberly Ryder Gugat Cerai karena Materi

Selasa, 16 Juli 2024 - 11:40 WIB
loading...
Edward Akbar Duga Kimberly...
Di tengah proses perceraian dengan Kimberly Ryder, Edward Akbar membuat pernyataan mengejutkan. Edward menduga alasan gugatan cerai sang istri adalah materi. Foto/Instagram Kimberly Ryder
A A A
JAKARTA - Di tengah proses perceraian dengan Kimberly Ryder , Edward Akbar membuat pernyataan mengejutkan. Edward menduga bahwa alasan di balik gugatan cerai yang diajukan sang istri adalah masalah materi.

Hal ini diungkap Edward Akbar melalui unggahan di Instagram pribadinya. Aktor 38 tahun itu membagikan tangkapan layar dari akun Instagram gosip yang memberikan informasi soal gugatan cerai Kimberly.

Edward tampak terkejut sembari mengucap istigfar. Ia menyinggung soal materi yang diduga menjadi penyebab Kimberly menggugat cerai dirinya setelah enam tahun menikah.

Bapak dua anak itu pun meminta doa agar proses perceraiannya bisa berjalan dengan baik. Unggahan itu kemudian disimpannya dalam fitur sorotan di Instagram dengan judul 'Gugatan Kim'.



Edward Akbar Duga Kimberly Ryder Gugat Cerai karena Materi

Foto/Instagram @edward_akbar

"Astagfirullah karena dunia? M*t*r*? Doain ya supaya semua tetap baik," tulis Edward dikutip dari akun Instagram pribadinya, @edward_akbar, Selasa (16/7/2024).

Pada unggahan lainnya, Edward berharap apa yang terjadi dalam rumah tangganya dan sang istri dapat diselesaikan tanpa campur tangan dari pihak mana pun.

"Doain semua bisa baik ya ma @kimbrlyryder demi kita dan Rayden dan Aisyah, tanpa intervensi dari pihak mana pun ya," jelasn Edward.

Edward tak ingin urusan rumah tangganya diintervensi oleh pihak lain yang sebenarnya tak memahami betul perjalanan kehidupan rumah tangganya selama ini. Edward bahkan mengingatkan agar Kimberly memikirkan nasib anak-anaknya jika perpisahan mereka benar terjadi.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Lebaran 2025, Ayu Ting...
Lebaran 2025, Ayu Ting Ting Bersyukur Pekerjaan Lancar dan Rezeki Berlimpah
Titiek Puspa Jalani...
Titiek Puspa Jalani Lebaran di ICU, Masih Pemulihan usai Operasi Pecah Pembuluh Darah
Jennifer Coppen Klarifikasi...
Jennifer Coppen Klarifikasi Kedekatannya dengan Justin Hubner, Tegaskan Masih Cinta Dali Wassink
Kim Soo Hyun Tepis Isu...
Kim Soo Hyun Tepis Isu Pacaran dengan Kim Sae Ron hingga Menangis
11 Artis Hollywood Merayakan...
11 Artis Hollywood Merayakan Lebaran, Mike Tyson Mualaf usai Dipenjara
Giring Ganesha Sowan...
Giring Ganesha Sowan ke Istana Negara, Halal Bihalal dengan Prabowo dan Gibran
Ruben Onsu Umumkan Sudah...
Ruben Onsu Umumkan Sudah Mualaf: Semoga Saya Bisa Istiqomah
Ruben Onsu Salat Idulfitri...
Ruben Onsu Salat Idulfitri Perdana usai Mualaf, Ditemani Ivan Gunawan
Giring Ganesha Bersyukur...
Giring Ganesha Bersyukur Bisa Salat Idulfitri Perdana di Masjid Istiqlal Bersama Keluarga
Rekomendasi
Kasih Palestina Salurkan...
Kasih Palestina Salurkan Bantuan Ramadan kepada 18.240 Warga Gaza dan Indonesia
Canelo vs Crawford:...
Canelo vs Crawford: Usia dan Berat Badan Hancurkan Mimpi Kelas Menengah Super Bud?
Pramono Longgarkan Syarat...
Pramono Longgarkan Syarat Jadi Pasukan Oranye: Minimal Lulus SD, Pertimbangkan Hapus Batas Usia
Berita Terkini
Lebaran 2025, Ayu Ting...
Lebaran 2025, Ayu Ting Ting Bersyukur Pekerjaan Lancar dan Rezeki Berlimpah
17 menit yang lalu
Titiek Puspa Jalani...
Titiek Puspa Jalani Lebaran di ICU, Masih Pemulihan usai Operasi Pecah Pembuluh Darah
1 jam yang lalu
8 Cara Cegah Asam Urat...
8 Cara Cegah Asam Urat dan Kolesterol Tinggi Kambuh saat Lebaran, Jangan Kalap Makan!
2 jam yang lalu
Tradisi Unik Lebaran...
Tradisi Unik Lebaran di Dunia, Wanita India Beli Perhiasan Baru
3 jam yang lalu
Rekomendasi 4 Film Bertema...
Rekomendasi 4 Film Bertema Keluarga yang Bikin Lebaran Lebih Hangat dan Bermakna
4 jam yang lalu
Jennifer Coppen Klarifikasi...
Jennifer Coppen Klarifikasi Kedekatannya dengan Justin Hubner, Tegaskan Masih Cinta Dali Wassink
5 jam yang lalu
Infografis
5 Pejabat China yang...
5 Pejabat China yang Dieksekusi Mati karena Korupsi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved